Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

David Laly Antusias Sambut Laga Persib Versus Persija

Kompas.com - 15/07/2016, 11:47 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber JUARA

BANDUNG, KOMPAS.com — Pertandingan panas antara Persib Bandung dan Persija Jakarta di kompetisi sepak bola TSC 2016, Sabtu (16/7/2016), menjadi laga yang dinantikan oleh David Laly.

Pasalnya, selama ini, David belum pernah merasakan atmosfer pertandingan tersebut.

Gelandang Persib ini mengaku sudah tidak sabar untuk bisa merasakan sekaligus menampilkan permainan terbaiknya pada pertandingan yang akan berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) itu.

"Selama ini, saya melihat persaingan panas Persib dan Persija, ‎juga bobotoh dengan Jakmania, itu lewat berita-berita ataupun di media sosial," kata David di mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Kota Bandung, Rabu (13/7/2016).

"Namun, sekarang saya menjadi bagian dari Persib dan merasakan atmosfer panas tersebut," kata David. 

Pemain yang menggunakan nomor punggung 91 ini mengaku siap jika pelatih memberikan kepercayaan kepadanya.

Untuk itu, selama masa persiapan, David selalu berusaha menjalankan program yang diberikan tim pelatih dengan maksimal.

"Pasti saya siap, apalagi latihan setelah liburan cukup bagus dan teman-teman semangat dan siap. Tinggal di lapangan nanti apa yang diberikan coach diterapkan," ucap dia.

Dukungan bobotoh di pertandingan nanti bakal menjadi tambahan motivasi bagi penggawa Maung Bandung.

Karena itu, pada pertandingan yang akan disaksikan sekitar 30.000 bobotoh ini, David bertekad untuk memberikan kemenangan bagi Persib.

"Pertandingan besok diharapkan bisa maksimal, sebagai bukti selain suporter, timnya juga bagus. Kami juga tidak ingin Persib kalah dari Persija," tuturnya. (Fifi Nofita)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Liga Italia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Liga Spanyol
Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Liga Spanyol
Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Liga Indonesia
Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com