Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juventus seperti Naga Berkepala Tujuh

Kompas.com - 08/09/2015, 19:11 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com — Pelatih asal Italia, Giovanni Trapattoni, tetap memandang Juventus sebagai kandidat kuat juara Serie A 2015-2016. Terkait hal ini, Trapattoni melontarkan analogi naga berkepala tujuh.

Peluang Juventus untuk meraih scudetto kelima secara beruntun tengah diragukan. Pasalnya, pasukan Massimiliano Allegri selalu menelan kekalahan pada dua partai pertama liga. Catatan ini menjadi yang terburuk sepanjang sejarah I Bianconeri.

Rapor merah ini tak lepas dari aktivitas pasar transfer musim panas 2015, ketika Juventus melepas Carlos Tevez, Andrea Pirlo, dan Arturo Vidal. Namun, Trapattoni menilai, Juventus masih memiliki skuad kuat.

"Juventus seperti naga berkepala tujuh. Anda bisa memotong dua di antaranya, tetapi lima lainnya masih bertahan. Anda tak bisa membunuh mereka sepenuhnya," ucap Trapattoni.

"Celakalah orang-orang yang berpikir Juventus tak bisa mengulangi kesuksesan," lanjut mantan pelatih Juventus pada 1980-an ini.

Bahkan, Juventus diyakini bakal melampaui prestasi musim 2014-2015. Seperti diketahui, mereka hampir menjuarai tiga gelar sekaligus andai tak kalah dari Barcelona pada final Liga Champions.

"Saat memiliki kekuatan penuh, Juventus harus ditakuti oleh setiap tim. Mereka bisa memenangi Liga Champions," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Sports
Stefano Beltrame Bicara Euro 2024: Inggris-Perancis Favorit, Italia Tetap Italia...

Stefano Beltrame Bicara Euro 2024: Inggris-Perancis Favorit, Italia Tetap Italia...

Internasional
Ahsan/Hendra ke Final Australian Open 2024, Curi Perhatian Media China

Ahsan/Hendra ke Final Australian Open 2024, Curi Perhatian Media China

Badminton
Justin Hubner Sebut Bela Indonesia Jadi Keputusan Terbaik dalam Karier

Justin Hubner Sebut Bela Indonesia Jadi Keputusan Terbaik dalam Karier

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com