Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liverpool Tertinggal di Markas West Ham

Kompas.com - 21/09/2014, 00:29 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Liverpool tertinggal 1-2 melawan West Ham United pada babak pertama laga Premier League di Stadion Boleyn Ground, London, Sabtu (20/9/2014).

West Ham langsung membuka keunggulan saat pertandingan baru berjalan dua menit. Dari sebuah tendangan bebas, bola umpan Steward Downing disambut sundulan James Tomkins ke arah Winston Reid.

Reid yang tak terkawal melepaskan sundulan yang sempat mengenai Dejan Lovren. Namun, bola tetap mengarah masuk ke gawang Liverpool untuk membawa The Hammers unggul 1-0.

Tak lama berselang, West Ham berhasil menggandakan skor. Diafra Sakho mencetak gol indah yang mengelabui kiper Simon Mignolet dari sudut sempit.

Tertinggal dua gol, Liverpool mencoba mengubah komposisi pemain. Mamadou Sakho dimasukkan untuk mengganti peran Javi Manquillo. Masuknya Sakho membuat Liverpool kini menggunakan formasi tiga bek sejajar.

Akhirnya, Liverpool mampu memperkecil skor pada menit ke-26. Berawal dari sepakan Mario Balotelli yang mengenai tubuh Aaron Cresswell, bola langsung disambar Raheem Sterling yang mengarah ke pojok gawang West Ham. Babak pertama pun berakhir 2-1 tetap untuk keunggulan tuan rumah.

Susunan pemain

West Ham: 13-Adrian; 20-Guy Demel, 2-Winston Reid, 5-James Tomkins, 3-Aaron Cresswell; 16-Mark Noble, 8-Cheikhou Kouyate, 30-Alex Song; 11-Stewart Downing, 31-Enner Valencia; 15-Diafra Sakho
Manajer: Sam Allardyce

Liverpool: 22-Simon Mignolet; 19-Javi Manquillo (17-Mamadou Sakho 22), 37-Martin Skrtel, 6-Dejan Lovren, 18-Alberto Moreno; 14-Jordan Henderson, 8-Steven Gerrard, 21-Lucas Leiva; 31-Raheem Sterling; 29-Fabio Borini, 45-Mario Balotelli
Manajer: Brendan Rodgers

Wasit: Craig Pawson

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan Eng Hian Soal Cedera Apriyani di Uber Cup ,2024

Penjelasan Eng Hian Soal Cedera Apriyani di Uber Cup ,2024

Badminton
Irak Kehilangan 1 Pemain, Keuntungan bagi Timnas Indonesia

Irak Kehilangan 1 Pemain, Keuntungan bagi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Badminton
Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Liga Champions
Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com