Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pertemuan Suarez vs Messi Akan Terjadi

Kompas.com - 15/11/2023, 17:00 WIB
Sehan Gerin,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pelatih Uruguay, Marcelo Bielsa, kembali memanggil penyerang veteran, Luis Suarez, yang kini sedang dalam performa apik bersama dengan Gremino di Brasil.

Sejauh ini, Suarez sudah mencetak 16 gol dari 26 pertandingan bersama dengan Gremino. Performa apiknya membuat dirinya kembali dipanggil oleh Marcelo Bielsa.

Baca juga: Proyek “Barcelona Mini” Inter Miami Siap Kolaborasikan Suarez-Messi

Sejak Bielsa menjabat pada bulan Mei lalu, Luis Suarez tidak pernah dipanggil kembali ke Timnas Uruguay.

Suarez terakhir bermain untuk Uruguay ketika negaranya gagal keluar dari babak penyisihan grup pada ajang Piala Dunia 2022.

Suarez kini menyandang status sebagai pencetak gol terbanyak Uruguay sepanjang sejarah, dengan catatan 68 gol Internasional.

Pemanggilan ini membuat Suarez memiliki kesempatan untuk kembali berlaga melawan mantan rekan setimnya, Lionel Messi.

Hal ini memungkinkan terjadi karena Uruguay akan melawan Argentina dan Bolivia pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Suarez dan Messi sendiri memang sudah dikenal sebagai dekat, bahkan kini, Suarez dikabarkan akan pindah ke Inter Miami untuk berkumpul bersama mantan rekannya di Barcelona.

Sebelumnya, Jordi Alba dan Sergio Busquets sudah terlebih dahulu bergabung dengan Messi di Inter Miami. Keduanya memang diinginkan oleh Messi untuk bergabung.

Messi dan Suarez sudah menghabistkan 6 musim bersama di Barcelona dan meraih semua gelar yang bisa dia raih.

Baca juga: Hasil Uruguay Vs Brasil 2-0, Darwin Nunez Patahkan Goyangan Samba

Uruguay sendiri sedang dalam performa yang cukup baik sejak Bielsa menjabat, mereka belum mengalami kekalahan sekalipun dan hanya menelan satu hasil imbang. Bahkan sebelumnya, anak asuh Bielsa mampu menundukan Brasil dan kini, melawan juara dunia akan menjadi tantangan tersendiri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com