Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inter Vs Milan, Rossoneri Kembali ke Periode Kelam

Kompas.com - 06/02/2023, 06:06 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Sumber Opta Paolo

KOMPAS.com - AC Milan kembali ke periode kelam setelah kalah dalam Derby della Madonnina melawan Inter Milan dini hari tadi.

Derby della Madonnina Inter vs Milan pada pekan ke-21 Liga Italia 2022-2023 rampung digelar.

Hasilnya, Milan harus mengakui kehebatan sang rival sekota dalam laga yang dihelat di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (6/2/2023) dini hari WIB.

Rossoneri takluk 0-1 dari Inter Milan akibat gol Lautaro Martinez pada babak pertama, tepatnya menit ke-34.

Baca juga: Hasil Inter Vs Milan 1-0: Nerazzurri Menang, Krisis Rossoneri Makin Panjang

Ini adalah kekalahan keempat beruntun yang dirasakan AC Milan dalam empat laga terakhir di berbagai ajang.

Sebelumnya, Milan juga keok dari Inter Milan (0-3) di Supercoppa Italiana alias Piala Super Italia 2022, 19 Januari lalu.

AC Milan kemudian dicukur Lazio 0-4 (25/1/2023) dan Sassuolo 2-5 (29/1/2023) di pentas Serie A.

Rentetan hasil buruk di atas membuat AC Milan kembali ke periode kelam enam tahun lalu.

Baca juga: Klasemen Liga Italia, AC Milan Terlempar dari 5 Besar

Milan sebelumnya pernah mencatatkan hasil serupa pada rentang Januari-Februari 2017 saat masih dilatih Vincenzo Montella.

Jika diperluas lagi, Milan kini telah melewati tujuh laga di berbagai kompetisi tanpa kemenangan satu pun (2 imbang, 5 kalah).

Terlempar dari 5 besar

Serangkaian hasil negatif lainnya juga turut memengaruhi posisi AC Milan di papan klasemen Liga Italia.

Baca juga: Inter Vs Milan: Diam dan Derita Rossoneri untuk Serangan Calhanoglu

Milan terlempar dari posisi lima besar. Mereka kini duduk di peringkat keenam klasemen dengan 38 poin dari 21 pertandingan.

Sang juara bertahan berjarak 18 poin dari pemuncak klasemen Liga Italia saat ini, Napoli.

Selanjutnya, AC Milan akan menjamu Torino pada pekan ke-22 Liga Italia (11/2/2023), sebelum tampil di Liga Champios melawan Tottenham Hotspur (15/2/2023).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com