Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dekati 100 Persen, Kandungan Menu Vegetarian di Stadion Tottenham Hotspur

Kompas.com - 05/02/2022, 23:03 WIB
Josephus Primus

Penulis

 

LONDON, KOMPAS.com - Program pengurangan emisi karbon menjadi salah satu program penting Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB).

Program ini membidik sasaran nol emisi karbon pada 2040.

Sementara, pada 2030, target emisi karbon mematok separuh dari sasaran 2040.

Catatan mengenai hal itu mengemuka di Premier League musim 2021-2022.

Setidaknya, pada Rabu (2/2/2022), ada tiga klub Premier League memberikan informasi terkini bahwa ketiganya ikut ambil bagian dalam program PBB itu.

Baca juga: Lebih Banyak Sayuran di Menu Stadion Tottenham Hotspur

Pertama, Tottenham Hotspur ikut serta dalam Program Berlomba untuk Nol Emisi Karbon (RtZ).

Pada program itu ada sasaran emisi nol karbon pada 2040.

Program itu, untuk bidang olahraga, bertajuk Dukungan PBB untuk Kerangka Kerja Aksi untuk Cuaca.

Sebagai langkah nyata perwujudan program itu, Tottenham Hotspur melakukan berbagai upaya pengurangan emisi karbon pada Stadion Tottenham Hotspur.

Sedikitnya, ada tujuh cara klub yang acap disapa Spurs ini melakukan upaya pengurangan emisi karbon.

Pertama, di stadionnya, Tottenham Hotspur sudah menggunakan lampu berbasis LED untuk mengurangi konsumsi energi.

Kedua, dalam operasionalisasi klub, ada pengurangan penggunaan plastik sekali pakai.

Ketiga, pengelola Tottenham Hotspur menjalankan kebijakan penghematan pemakaian air bersih.

Momen Diogo Jota melepas sundulan yang membuahkan gol pada laga pekan ke-18 Liga Inggris 2021-2022, Tottenham Hotspur vs Liverpool, di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (19/12/2021) malam WIB.AFP/JULIAN FINNEY Momen Diogo Jota melepas sundulan yang membuahkan gol pada laga pekan ke-18 Liga Inggris 2021-2022, Tottenham Hotspur vs Liverpool, di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (19/12/2021) malam WIB.

Keempat, seluruh perlengkapan olahraga di Tottenham Hotspur sudah menggunakan bahan poliester dari bekas botol plastik.

Kelima, perjalanan anggota klub untuk berbagai laga dan kegiatan menggunakan kendaraan berbahan bakar ramah lingkungan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ester ke 16 Besar Indonesia Open 2024: Debut Manis, Akui Sempat Gugup

Ester ke 16 Besar Indonesia Open 2024: Debut Manis, Akui Sempat Gugup

Badminton
Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Liga Italia
Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Badminton
Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Badminton
Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Liga Spanyol
Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Badminton
AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

Liga Italia
Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Badminton
Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com