Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelatih PS Sleman Cari Pemain Muda

Kompas.com - 04/05/2021, 21:02 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber PSS Sleman

SLEMAN, KOMPAS.com - Kedatangan pelatih kepala PS Sleman Dejan Antonic ke lapangan Pugeran, Sleman, Yogyakarta, pada Senin (3/5/2021) sejatinya memiliki misi tertentu.

"Saya mendengar banyak pemain bagus di sini dan semoga bisa ikut sama kita (tim senior) nanti," tutur Dejan.

Sementara itu, menurut Dejan, tidak mudah bagi pemain muda menjadi pemain profesional.

"Pemain muda harus bisa konsisten dengan proses yang dijalani agar dapat menjadi pesepakbola profesional nantinya," imbuh Dejan.

Hingga kini, setidaknya ada lima pemain almuni Akademi PS Sleman.

Baca juga: 5 Pemain Ini Alumni Akademi PS Sleman

Lima alumni Akademi PS Sleman saat ini yakni Bagas Umar Pamungkas, Wahyu Boli, Ifan Nanda Pratama, Dimas Fani, dan Saddam Emiruddin Gaffar.

Bagas Umar Pamungkas adalah mantan siswa Akademi PS Sleman yang lolos tim senior pada 2020.

Bagas lahir di Sleman pada 3 Februari 2001.

Pemain-pemain Akademi PS Sleman berlatih di Lapangan Pugeran, Sleman, Senin (3/5/2021). Sedikitnya, ada lima alumni Akademi saat ini yakni  Bagas Umar, Wahyu Boli, Ifan Nanda, Dimas Fani, dan Saddam Gaffar. 
PS Sleman Pemain-pemain Akademi PS Sleman berlatih di Lapangan Pugeran, Sleman, Senin (3/5/2021). Sedikitnya, ada lima alumni Akademi saat ini yakni Bagas Umar, Wahyu Boli, Ifan Nanda, Dimas Fani, dan Saddam Gaffar.

Sementara, Wahyu Boli yang kini menghuni skuad S Sleman senior bergabung dengan Laskar Elang Jawa pada 1 Mei 2019.

Wahyu pemilik nomor punggung 45 ini berposisi sebagai gelandang.

Berikutnya adalah Ifan Nanda Pratama yang berposisi sebagai bek.

Bergabung ke tim senior sejak 1 Februari 2020, Ifan mengenakan nomor punggung 78.

Pemain selanjutnya adalah kiper Dimas Fani Firmansyah.

Dimas bergabung dengan PS Sleman sejak 1 Mei 2019.

Skuad tim PS Sleman saat babak 8 besar Piala Menpora 2021 melawan Bali United di Stadion Si Jalak Harumpat Bandung, Senin (12/04/2021) malamDokumentasi Liga Indonesia Baru Skuad tim PS Sleman saat babak 8 besar Piala Menpora 2021 melawan Bali United di Stadion Si Jalak Harumpat Bandung, Senin (12/04/2021) malam

Di dalam skuad senior, Dimas mengenakan jersey bernomor punggung 46.

Tak hanya itu, striker Saddam Emiruddin Gaffar juga pernah mengenyam pendidikan sepak bola di Akademi PS Sleman.

Pemilik nomor punggung 9 ini hengkang ke tim senior sejak 1 Mei 2019.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com