Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banderol Raheem Sterling Kian Tinggi

Kompas.com - 06/05/2020, 08:37 WIB
Josephus Primus

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Penggawa Manchester City Raheem Sterling baru saja meneken kontrak sebagai bintang produk perlengkapan olahraga asal Jerman, Puma.

Total nilai kontraknya adalah 100 juta poundsterling atau setara dengan 124,5 juta dollar AS.

Baca juga: Raheem Sterling Ingin Punya Jersey Bekas Keringat Lionel Messi

Puma juga menjadi mitra perlengkapan olahraga Manchester City pada musi 2019/2020.

Kontrak Sterling yang kian tinggi ini merupakan rekor tersendiri bagi Puma.

Gabriel Jesus, Raheem Sterling, RIyad Mahrez pada laga Manchester City vs Leicester City di Stadion Etihad, Minggu (22/12/2019) dini hari WIB.AFP/LINDSEY PARNABY Gabriel Jesus, Raheem Sterling, RIyad Mahrez pada laga Manchester City vs Leicester City di Stadion Etihad, Minggu (22/12/2019) dini hari WIB.

Sterling, kelahiran Jamaica 8 Desember 1994 ini sebelumnya menjadi bintang iklan Nike.

Kontrak dengan produsen asal AS ini akan usai pada 30 Juni 2020.

Selain Puma, beberapa merek antara lain Adidas, Under Armour, dan New Balance juga kepincut menjadikan Sterling mitra.

Namun, akhirnya, Puma yang memenangi persaingan itu.

Skuad Manchester City saat merayakan gelar juara Piala Liga Inggris, Minggu (1/3/2020).AFP/GLYN KIRK Skuad Manchester City saat merayakan gelar juara Piala Liga Inggris, Minggu (1/3/2020).

Puma yang menjadi mitra Manchester City sudah menggelontorkan duit hingga 650 juta poundsterling atau setara dengan 809,1 juta dollar AS untuk kontrak hingga 2024.

Di Manchester City, selain Sterling yang menjadi bintang iklan Puma, ada juga manajer tim Pep Guardialo, Sergio Aguero, David Silva, dan Oleksandr Zinchenko.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com