Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompetisi Belum Dimulai, Persebaya Punya Jadwal Padat Selama Januari

Kompas.com - 03/01/2020, 13:00 WIB
Suci Rahayu,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi


SURABAYA, KOMPAS.com - Agenda Persebaya Surabaya bakal penuh pada awal tahun ini.

Akan ada serangkaian kegiatan tim berjuluk Bajul Ijo tersebut. Salah satunya adalah pertandingan uji coba melawan Persis Solo.

Pelatih Aji Santoso mengatakan rangkaian kegiatan Persebaya akan dibuka dengan latihan perdana yang akan diselenggarakan pada tanggal Senin (6/1/2020). 

Setelah latihan kembali ke jadwal rutin, tim akan mejalani laga uji coba melawan Persis Solo.

Baca juga: Dampak Perombakan Tim, Persebaya Krisis Lini Belakang

 

Pertandingan tersebut nantinya akan dikemas sebagai hajatan besar tim kebanggan Kota Surabaya tersebut.

Laga tersebut sekaligus menjadi ajang temu kangen dengan para suporter setelah Persebaya menjalani lima laga kandang tanpa dukungan Bonekmania.

“Pertandingan tersebut bisa dibilang partai syukuran karena kami bisa finish di posisi kedua dan mewakili Indonesia di ASEAN Club Championship. Selain itu kami juga rindu dengan gemuruh Stadion Gelora Bung Tomo dengan banyak Bonek,” kata Aji.

Setelah pesta akbar tersebut, Aji akan menggiring timnya ke Jogjakarta demi mempersiapkan tim menghadapi kompetisi musim 2020.

Baca juga: Aji Santoso: Bonek Akan Tersenyum dengan Pemain Baru Persebaya

 

Kemungkinan, skuad Bajul Ijo akan bertahan di Kota Gudeg selama kurang lebih dua pekan.

“Setelah itu tanggal 15 kami ke Jogja. Rencananya kami akan menjalani pemusatan latihan,” imbuhnya.

Persebaya memang harus mempersiapkan tim sedini mungkin. Pasalnya musim ini mereka harus mengeluarkan tenaga ekstra karena banyaknya kompetisi yang dijalani.

Mereka kan terlibat di Piala Indonesia, Piala Presiden, Liga 1 2020, dan ASEAN Club Championship 2020. Selain itu Persebaya juga berkesempatan tampil di babak playoff Liga Champion Asia 2020.

Namun, mereka membutuhkan bantuan Bali United yang harus lolos dari babak kualifikasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com