Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PS Tira Vs Persib, Jupe Berambisi Curi Poin di Kandang Lawan

Kompas.com - 10/09/2019, 19:40 WIB
Angga Setiawan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Bek Persib Bandung Achmad Jufriyanto berambisi mendapatkan tiga poin penuh di kandang Tira-Persikabo pada laga pertama putaran kedua Liga 1 Indonesia.

Dilansir dari Bolasport (10/9/2019), Jupe menyatakan timnya menatap kemenangan kala berjumpa dengan Tira-Persikabo.

"Harapannya ke depan kami bisa memulai putaran kedua dengan positif," ujar Achmad Jufriyanto dikutip dari Bolasport.

Baca juga: Jelang Tira Persikabo Vs Persib, Ezechiel dan Febri Siap Tampil

Pemain yang akrab disapa Jupe ini pun juga memberikan komentarnya terkait rekan duet barunya di lini pertahanan Persib, Nick Kuipers.

Jupe mengaku tak bermasalah berduet dengan Nick.

"Mudah-mudahan ke depannya bisa jauh lebih baik lagi," kata Jupe.

"Sejauh ini oke saja, Dia pemain yang bagus, kelihatan kelasnya dari sana," sambungnya.

Baca juga: PS Tira Vs Persib, Maung Bandung Siapkan Komposisi Alternatif

Dengan adanya Nick Kuipers untuk mendampinginya, Jupe merasa semakin percaya diri untuk menyambut putaran kedua.

Dia mengungkapkan, Persib masih memiliki kesempatan untuk dapat memperbaiki peringkatnya saat ini.

Tim berjuluk Maung Bandung tersebut mengakhiri putaran pertama Liga 1 2019 dengan bertengger di posisi ke-10.

Baca juga: PS Tira Vs Persib, Sembilan Pemain Absen dalam Sesi Latihan Maung Bandung

Persib harus rela berada di papan tengah setelah hanya mampu mengumpulkan 19 poin dari 17 laga yang telah dilalui.

Bahkan, Persib sempat mengalami catatan buruk ketika melewati tujuh laga dengan hanya menuai hasil imbang dan kalah.

Baru pada laga terakhir di putaran pertama melawan PSS Sleman, Persib mampu menang dengan skor tipis 1-0.

Meski begitu, Achmad Jufriyanto meyakini Persib masih memiliki asa dalam mengarungi 17 pertandingan kedepan.

Persib akan melawan Tira-Persikabo di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor pada Sabtu (14/9/2019). (Nezatullah Wachid Dewantara)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com