Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susunan Pemain Mesir Vs Uruguay, Mo Salah di Bangku Cadangan

Kompas.com - 15/06/2018, 18:48 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

YEKATERINBURG, KOMPAS.com - Mohamed Salah dipastikan tak bermain dari menit awal saat timnas Mesir menghadapi Uruguay pada laga Grup A Piala Dunia 2018 di Stadion Yekatarinburg Arena, Jumat (15/6/2018).

Pelatih timnas Mesir, Hector Cuper, tak mau mengambil risiko. Dia menempatkan Mo Salah di bangku cadangan dalam laga perdana The Pharaoh.

Pelatih asal Argentina ini sebenarnya sudah mengungkapkan bahwa penyerang sayap Liverpool tersebut sudah sembuh dari cedera bahu yang dialami sang pemain pada laga final Liga Champions.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Tanpa sosok Mo Salah, Cuper memasang Marwan Mohsen sebagai ujung tombak tunggal. Dia akan disokong oleh Mahmoud Trezeguet, Amr Warda, dan Abdallah Said dari sektor gelandang.

Sementara itu Uruguay tampil dengan dengan kekuatan penuh. La Celeste, julukan Uruguay, masih akan mengandalkan duet penyerang yang tampil subur di Eropa pada musim 2017-18, Luis Suarez dan Edinson Cavani.

Sedangkan untuk menguasai lini tengah, pelatih Urugay, Oscar Tabarez menurunkan duo pemain yang berlaga di Liga Italia yaitu Rodrigo Bentancur serta Matias Vecino. (Putra Rusdi Kurniawan)

Susunan pemain Mesir vs Uruguay:

Mesir: (4-2-3-1) 23-Mohamed El Shenawi;7-Ahmed Fathi, 2-Ali Gabr, 6-Ahmed Hegazy, 13-Mohamed Abdel-Shafy; 17-Mohamed Elneny, 8-Tarek Hamed, 22-Amr Warda, 19-Abdalla El Said, 21-Trezeguet, 9-Marwan Mohsen

Pelatih: Hector Cuper

Uruguay: 1-F. Muslera; 22-Martin Caceres, 3 Diego Godin, 4-Guillermo Varela, 2-Jose Gimenez; 15-M. Vecino, 6-Rodrigo Bentancur 10-Giorgian De Arrascaeta, 8-Nahitan Nández; 9-Luis Suarez, 21-Edinson Cavani

Pelatih: Oscar Tabarez

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com