Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kovacic Ingin Waktu Main Lebih Banyak di Real Madrid atau Klub Lain

Kompas.com - 02/06/2018, 20:46 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber GOAL

KOMPAS.com - Gelandang asal Kroasia, Mateo Kovacic, mengungkapkan keraguannya untuk bertahan di Real Madrid karena menginginkan waktu bermain lebih banyak pada musim depan.

Sebelum Kovacic, Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale juga menyatakan bisa saja akan meninggalkan Santiago Bernabeu karena alasan masing-masing.

Gareth Bale dan Kovacic memilik problem yang sama, yakni minimnya jatah bermain di Real Madrid.

Menurut Kovacic, pada usianya yang baru 24 tahun, selalu menghangatkan bangku cadangan akan tidak baik bagi karier sepak bolanya.

Baca juga: Usai Zidane Pergi, Real Madrid Terancam Ditinggal 5 Pemain Bintangnya

"Saat ini adalah waktu saya untuk bisa lebih banyak bermain. Saya yakin saya akan mendapatkan hal itu (waktu bermain) entah di Real Madrid atau di klub lain," kata Kovacic dikutip dari Goal, Sabtu (2/6/2018).

"Saya memiliki kontrak di Real Madrid dan saat ini saya tidak ingin berkomentar tentang klub lain," ujar Kovacic.

Mateo Kovacic yang bergabung dari Inter Milan pada tahun 2015 lalu memang hanya bisa menjadi pelapis di Real Madrid. Kovacic kalah bersaing dengan Luka Modric, Toni Kroos, Casemiro, dan Isco di lini tengah Los Blancos selama tiga musim terakhir.

Selama di Real Madrid, Kovacic baru bisa menyumbang tiga gol dan delapan assist. Di musim ini, pemain bernomor punggung 16 ini bermain sebanyak 36 laga, dengan 15 di antaranya dimulai dari bangku cadangan.

Atas catatan minor ini, banyak klub yang menginginkan jasa Kovacic pada musim depan. Manchester United, Juventus, dan Tottenham Hotspur dikabarkan menjadi tiga klub paling serius memburu Kovacic.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Internasional
Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Internasional
Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Internasional
Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Liga Indonesia
Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Internasional
Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Internasional
Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Internasional
Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Internasional
Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Internasional
Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Internasional
Teddy Tjahjono Mundur dari Persib, Standar Tinggi bagi Pengganti

Teddy Tjahjono Mundur dari Persib, Standar Tinggi bagi Pengganti

Liga Indonesia
Hasil Inggris Vs Slovenia: Mubazirnya 694 Umpan The Three Lions

Hasil Inggris Vs Slovenia: Mubazirnya 694 Umpan The Three Lions

Internasional
Hasil Denmark Vs Serbia, 10 Tembakan Bawa Eriksen dkk ke 16 Besar

Hasil Denmark Vs Serbia, 10 Tembakan Bawa Eriksen dkk ke 16 Besar

Internasional
Hasil Belanda Vs Austria, Lahirnya 2 Gol Bersejarah

Hasil Belanda Vs Austria, Lahirnya 2 Gol Bersejarah

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com