Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Salam Terakhir Ranieri untuk Leicester City

Kompas.com - 25/02/2017, 23:43 WIB
Ade Jayadireja

Penulis

Sumber Telegraph

LEICESTER, KOMPAS.com - Claudio Ranieri menyambangi markas latihan Leicester City pada Sabtu (25/2/2017). Kedatangan sang nakhoda tentu bukan untuk melatih.

Ranieri datang guna mengucapkan salam perpisahan kepada Jamie Vardy dkk dan para staf klub.

Pelatih berusia 65 tahun itu dilengserkan dari jabatannya per 23 Februari 2017. Surat PHK datang sembilan bulan setelah ia angkat trofi Premier League bareng tim.

"Sekarang saya merasa baik karena mengingat apa yang telah dicapai Leicester," kata Ranieri setelah meninggalkan tempat latihan tim, dikutip Telegraph.

DOK TELEGRAPH Claudio Ranieri saat meninggalkan markas latihan Leicester City, Sabtu (25/2/2017)

 

Baca juga:

"Saya berharap mereka bisa juara lagi. Namun, akan sangat susah," tutur pria asal Italia itu.

Pemecatan Ranieri terjadi menyusul terpuruknya Leicester di liga. Tim berjulukan The Foxes terdampar di peringkat ke-17 setelah melakoni 25 partai. Perolehan poin mereka hanya 21.

Musim lalu, dalam jumlah laga yang sama, Ranieri mampu membawa pasukannya bercokol di puncak klasemen dengan 53 poin. Mereka bertahan di sana sampai akhir kompetisi.

Meski dipecat, uang akan terus mengalir ke rekening Ranieri. Laporan Mirror menyebut bahwa ia bakal mendapatkan kompensasi sebesar 3 juta pounds (Rp 50 miliar) dari Leicester City.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com