Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Bawa 27 Pemain untuk Kejuaraan Sepak Bola Torabika 2016

Kompas.com - 23/04/2016, 23:23 WIB
Dendi Ramdhani

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Persib Bandung dipastikan siap mengarungi kompetisi jangka panjang Kejuaraan Sepak Bola Torabika 2016. Kesiapan itu terungkap saat Persib meluncurkan tim, jersey dan para sponsor baru, di Stadion Siliwangi, Sabtu (23/4/2016).

"Acaranya juga dadakan karena kami kejar pertandingan perdana Persib, jadi kami mengikuti jadwal TSC agar sesuai liganya," ujar General Coordinator Panpel Persib, Budi Bram Rachman.

Acara lauching Persib dilakukan secara sederhana. Kegiatan itu juga dihadiri Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil dan para petinggi PT Persib Bandung Bermartabat.

Untuk mengarungi Kejuaraan Sepak Bola Torabika 2016, Persib menyertakan 27 pemain, tiga di antaranya merupakan pemain asing non-Asia dan empat pemain U-21.

Berikut daftar pemain Persib untuk Kejuaraan Sepak Bola Torabika 2016:

Penjaga Gawang: 78. I Made Wirawan, 1. M Natsir, 12. M Ridwan

Pemain Belakang: 4. Dias Angga, 31. Rudolof Yanto Basna, 3. Vladimir Vujovic, 2. Purwaka Yudhi, 16. Hermawan, 55. Jujun Saepuloh, 6. Tony Sucipto, 18. Jajang Sukmara

Pemain Tengah: 23. Kim Jeffrey Kurniawan, 24. Hariono, 8. Taufiq, 10. Robertino Pugliara, 17. Rachmat Hidayat, 13. M Agung Pribadi, 93. Gian Zola, 7. Atep, 91. David Laly, 19. Febri Haryadi

Pemain Depan: 99. Juan Carlos Belencoso, 15. Yandi Sofyan, 9. Samsul Arif, 11. Rudiyana, 54. Zulham Zamrun, 82. Tantan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com