Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Capello Ungkap Penyebab Kegagalan Juve di Liga Champions

Kompas.com - 14/02/2014, 19:47 WIB
Ferril Dennys

Penulis

TURIN, KOMPAS.com - Fabio Capello menilai, tersingkirnya Juventus dari Liga Champions karena imbas dari minimnya daya saing di Serie-A.

Juventus yang dua kali berturut-turut menjuarai Serie-A tak mampu bersaing di Liga Champions. Tim besutan Antonio Conte tersebut gagal melaju ke babak 16 besar setelah hanya mampu finis di peringkat ketiga pada babak penyisihan Grup B.

"Juventus bagus di Italia dan buruk di luar itu. Tidak ada persaingan untuk mereka (Juventus) di Serie-A dan karena itu tak ada ujian yang tepat," jelas Capello.

"Lihat saja ke skuad. Pada bursa transfer musim panas, AS Roma, Fiorentina, dan Napoli, menjual pemain terbaik mereka ke luar negeri. Jovetic, Cavani, dan Lamela, semuanya pergi. Sementara Juventus menambahkan kualitasnya. Juve telah gagal di Liga Champions tetapi faktanya final Liga Europa di Turin akan menstimulus mereka di kompetisi tersebut," lanjut Capello yang saat ini menangani tim nasional Rusia.

Capello pernah membesut sejumlah tim Serie-A di antaranya AC Milan, AS Roma, dan Juventus. Dalam kesempatan itu, Capello mengungkapkan pendapatnya soal laga 16 besar Liga Champions antara AC Milan melawan Atletico Madrid.

"Atleti adalah tim favorit melawan Milan. Saya menyaksikan mereka saat melawan Barcelona dan mereka adalah tim luar biasa. Mereka bisa mencetak gol dari berbagai cara karena ada Diego Costa dan David Villa,"

"Bisa mencetak gol dari bola mati juga. Tidak ada perhitungan yang rumit untuk laga ini. Milan hanya tinggal lebih baik pada dua laga. Saya tidak bisa menilai Clarence Seedorf. Dia baru memulai tetapi dia bergabung pada masa yang krusial," bebernya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com