Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSSI Tak Mau Warisi Utang Persipro

Kompas.com - 03/12/2013, 23:51 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) tidak akan mewarisi tunggakan utang Persipro Probolinggo kepada pemainnya, Salomon Bengondo. Persipro memiliki utang sebesar Rp 120 juta kepada pemainnya yang telah meninggal tersebut.

Seperti diberitakan, Salomon meninggal dunia pada Jumat (29/11/2013), di RSUD Tangerang akibat sakit. Hingga saat ini, Salomon belum menerima gaji secara penuh dari klubnya tersebut. Pemain asal Kamerun ini baru menerima 15 persen dari nilai kontrak yang telah disepakati.

"PSSI tidak ingin dalam posisi mewariskan hal buruk. Jika setiap saat PSSI harus mengambil alih tanggung jawab klub, sampai kapan pun secara legal itu tanggung jawab klub, bukan PSSI," kata Sekretaris Jenderal PSSI Joko Driyono, di Kantor PSSI, Selasa (3/12/2013).

Menurut Joko, tugas PSSI memverifikasi, apakah suatu klub layak ikut kompetisi atau tidak. Kelayakan dapat dilihat dari kondisi keuangan klub, yakni apakah klub tersebut bebas dari utang, serta apakah dana yang dimiliki cukup mengarungi kompetisi selama semusim.

Dalam kasus Salomon, lanjut Joko, PSSI akan membantu dalam hal pengurusan jenazah, yang meliputi menebus biaya rumah sakit, dan memulangkan jenazah ke negara asalnya.

"Yang penting orang meninggal secara kemanusiaan kita urus. Jangan sampai sudah meninggal tidak terurus," ucapnya.

"Kalau urusan gaji, saya kira nanti Persipro harus proaktif untuk memberikan laporan, karena bagaimanapun itu (gaji) hak keluarga."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com