Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Pemain Real Madrid yang Diwaspadai Buffon di Final Liga Champions

Kompas.com - 02/06/2017, 12:12 WIB

TURIN, KOMPAS.com - Kiper Juventus, Gianluigi Buffon, optimistis menghadapi final Liga Champions 2016-2017. Namun, kapten Juventus itu meminta timnya mewaspadai tiga pemain Real Madrid yang akan jadi calon lawan di final. 

Juventus akan bertanding pada final Liga Champions di Stadion Millenium Cardiff, Sabtu (3/6/2017) atau Minggu dini hari WIB. 

"Melawan Real Madrid adalah pertandingan yang sangat penting, seperti dua tahun lalu saat melawan FC Barcelona dan 14 tahun lalu ketika melawan AC Milan," kata Gianluigi Buffon kepada Premium Sport.

"Kami memiliki kesempatan untuk membuat sejarah dalam sepak bola Italia dan Eropa," ucap Buffon.

Liga Champions merupakan satu-satunya trofi mayor di level klub yang belum pernah diraih Buffon. Dia sudah dua kali mencicipi kegagalan di partai puncak seusai ditaklukkan Barcelona (1-3; 2015) dan Milan (2-3 via adu penalti; 2003).

Kini, Buffon berambisi mewujudkan impiannya. Dia pun mewaspadai tiga pemain Real Madrid atau yang akrab disapa Trio BBC (Gareth Bale, Karim Benzema, dan Cristiano Ronaldo).

"Saat berhadapan dengan pemain hebat semacam Ronaldo, Benzema, atau Bale, Anda mesti memberikan perhatian ekstra," ujar Buffon.

Baca Juga: 5 Pemain 'Remeh' Pengguncang Premier League 2016-2017

Ketangguhan Buffon di bawah mistar gawang Juventus akan memainkan peran penting. Musim ini, dia berhasil membawa I Bianconeri menjadi satu-satunya tim yang tak terkalahkan dalam pergelaran turnamen paling elite Benua Biru.

Bahkan, Buffon cuma tiga kali memungut bola dari gawangnya dan menorehkan delapan clean sheet!

Ketangkasan Buffon akan diuji Ronaldo (10 gol), Benzema (5), dan Bale (2) yang total telah menyumbangkan 17 gol untuk Real Madrid di Liga Champions musim 2016-2017.

Jadwal final Liga Champion adalah Sabtu (3/6/2017) malam atau Minggu dini hari WIB. Laga ini akan disiarkan langsung oleh SCTV dan beIN Sport pada pukul 01.45 WIB. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com