Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Mourinho soal Karier Costa di Chelsea

Kompas.com - 28/07/2014, 10:01 WIB
Ferril Dennys

Penulis

LJUBLJANA, KOMPAS.com - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, berpendapat Diego Costa merupakan pemain yang bertipe pekerja keras. Mourinho pun mengaku yakin, Costa tak akan kesulitan beradaptasi dan meraih kesuksesan di Inggris.

Costa direkrut Chelsea dari Atletico Madrid pada 15 Juli 2014. Bomber tim nasional Spanyol tersebut dibeli dengan harga yang diperkirakan mencapai 32 juta poundsterling dan dikontrak selama lima musim. 

Costa menandai kariernya di Chelsea pada laga persahabatan melawan Slovenia, Olimpija Ljubljana, di Stozice Stadium, Minggu (27/7/2014). Ia mencetak satu gol yang ikut menentukan kemenangan Chelsea 2-1 atas tuan rumah.

"Selama tahun lalu, pada bursa transfer musim dingin, semua orang berbicara bahwa kami akan memenangi liga pada putaran kedua jika kami membeli penyerang. Pada saat itu, kami tidak melakukannya karena kami selalu menginginkan Diego Costa," tutur Mourinho.

"Saya mengenal Diego sejak dia berusia 17 tahun dan saat pergi ke Portugal. Dia adalah seseorang yang merasakan hidup yang tidak mudah. Tidak ada yang memberikannya apa pun,"

"Dia selalu berjuang untuk semua yang diinginkannya. Premier League merupakan kompetisi yang sulit tetapi saya tidak berpikir dia akan mengalami masalah untuk meraih kesuksesan di sini," tutur Mourinho.

Selain mendatangkan Costa, Chelsea merekrut Felipe Luis, Cesc Fabregas, dan Didier Drogba pada bursa transfer musim panas ini. Mourinho telah menyatakan, Chelsea tidak akan membeli pemain lagi pada bursa transfer musim panas ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Liga Inggris
Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Liga Spanyol
Detail Kontrak Thaigo Motta Bersama Juventus

Detail Kontrak Thaigo Motta Bersama Juventus

Liga Italia
Kompetisi Esport Honor Of Kings Invitational Season 2 SEA Qualifier Segera Dimulai, Tim Indonesia Bersiap

Kompetisi Esport Honor Of Kings Invitational Season 2 SEA Qualifier Segera Dimulai, Tim Indonesia Bersiap

Sports
Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Internasional
Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Internasional
PUBG Mobile dan SSC North America Berkolaborasi, Hadirkan Mobil Sport Tercepat Dunia

PUBG Mobile dan SSC North America Berkolaborasi, Hadirkan Mobil Sport Tercepat Dunia

Sports
Hasil Thailand Open 2024, Rinov/Pitha Harus Puas Sampai Semifinal

Hasil Thailand Open 2024, Rinov/Pitha Harus Puas Sampai Semifinal

Sports
Tiga Alasan Persib Bisa ke Final Championship Series dan Akhiri Tren Lawan Bali United

Tiga Alasan Persib Bisa ke Final Championship Series dan Akhiri Tren Lawan Bali United

Liga Indonesia
Allegri Dipecat Juventus, Terima Kasih dari Pria Perancis dan Anak Legenda Milan

Allegri Dipecat Juventus, Terima Kasih dari Pria Perancis dan Anak Legenda Milan

Liga Italia
Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com