Dua Gol Aubameyang Warnai Kemenangan Dortmund atas Frankfurt

Kompas.com - 15/02/2014, 23:30 WIB
Ferril Dennys

Penulis

DORTMUND, KOMPAS.com - Penyerang Borussia Dortmund, Pierre-Emerik Aubameyang, mencetak dua gol yang menentukan kemenangan timnya 4-0 atas Eintracht Frankfurt pada lanjutan Bundesliga 1 di Signal Iduna Park, Sabtu (15/2/2014).

Gol pertama Aubameyang tercipta pada menit kesepuluh. Gol ini berawal dari kerja keras Henrik Mkhitaryan yang berhasil mencuri bola dari kaki Sebastian Jung. Setelah itu, pemain asal Armenia itu menggiring bola ke dalam kotak penalti dan melepaskan umpan. Aubameyang yang dalam kawalan ketat lawan, berhasil menyambut umpan tersebut dengan sepakan keras. Gol!

Aubameyang kembali mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-21. Kali ini, pemain asal Gabon tersebut berhasil menaklukkan kiper Kevin Trapp seusai memanfaatkan bola liar dari tandukan Manuel Friedrich. Gol ini menjadi gol terakhir bagi kedua tim pada babak pertama.

Selepas turun minum, bek Eintracht, Costant Djakpa, melakukan kesalahan fatal dengan mendorong Robert Lewandowski di kotak penalti pada menit ke-47. Lewandowski yang maju sebagai algojo sukses melepaskan tembakan yang membuat Trapp terkecoh.

Unggul 3-0, Dortmund tak mengendurkan serangannya. Usaha tim besutan Juergen Klopp ini kembali  membuahkan hasil lewat gol Milos Jojic pada menit ke-68.

Setelah itu, Dortmund terus menguasai permainan. Namun hingga laga usai Dortmund gagal mengonversi peluang yang tercipta menjadi gol.

Susunan Pemain
Borussia Dortmund: 1-Roman Weidenfeller; 2-Manuel Freidrich, 25-Sokratis Papastathopoulos, 26-Lukasz Piszczek, 29-Marcel Schmelzer; 5-Sebastian Kehl, 10-Henrik Mkhitaryan (Milos Jojic 68), 17-Pierre-Emerik Aubameyang (Jonas Hofmann 71), 18-Nuri Sahin, 19-Kevin Grosskreutz; 9-Robert Lewandowski (Julian Schieber 47)

Eintracht Frankfurt: 1-Kevin Trapp; 15-Costant Djakpa (Bastian 73), 23-Anderson Bamba (Mzrc-Olivier Kempf 33), 24-Sebastian Jung, 39-Alexander Madlung; 4-Marco Ruus, 13-Martin Lanig, 14-Alexander Meier, 16-Stefan Aigner, 26-Tobias Weis (Stephan Shrock 54); 7-Jan Rosenthal

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Internasional
Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Internasional
PUBG Mobile dan SSC North America Berkolaborasi, Hadirkan Mobil Sport Tercepat Dunia

PUBG Mobile dan SSC North America Berkolaborasi, Hadirkan Mobil Sport Tercepat Dunia

Sports
Hasil Thailand Open 2024, Rinov/Pitha Harus Puas Sampai Semifinal

Hasil Thailand Open 2024, Rinov/Pitha Harus Puas Sampai Semifinal

Sports
Tiga Alasan Persib Bisa ke Final Championship Series dan Akhiri Tren Lawan Bali United

Tiga Alasan Persib Bisa ke Final Championship Series dan Akhiri Tren Lawan Bali United

Liga Indonesia
Allegri Dipecat Juventus, Terima Kasih dari Pria Perancis dan Anak Legenda Milan

Allegri Dipecat Juventus, Terima Kasih dari Pria Perancis dan Anak Legenda Milan

Liga Italia
Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Liga Champions
Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Internasional
Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Liga Inggris
Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liga Inggris
Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Liga Inggris
Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Liga Inggris
Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Liga Indonesia
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com