Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ismed Sofyan Siap Hadang Owen

Kompas.com - 22/10/2013, 17:52 WIB
Ferril Dennys

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com -
Pemain Indonesia RED, Ismed Sofyan, mengaku siap mematikan pergerakkan Michael Owen saat melawan United RED dalam laga bertajuk "Battle of Red" di Stadion Gelora Bung Karno, Rabu (23/10/2013) malam.

"Aku akan berusaha menghadang Owen dan membuat dia kesulitan melawatiku," jelas Ismed.

Ismed akan bekerja sama dengan Bambang Pamungkas, Bima Sakti, Kurniawan Dwy Yulianto, Firman Utina, Gendut Donny, Maman Abdrurrahman, Charis Julianto, Elie Aiboty, Bejo Sugiantoro, M Ridwan, Erol Iba, Ponaryo Astaman, Budi Sudarsono, Anang Ma'aruf, Hendro Kartiko, dan Kurnia Sandi di tim Indonesia RED.

Sementara tim United RED dihiasi legenda-legenda Manchester United di antaranya Quinton Fortune, Louis Saha, David May, Paul Parker, Keith Gilespie, Jesper Blomqvist, Lee Sharpe, Ronny Johnsen, Clayton Blackmore, Lee Martin, Russel Beardsmore, Ben Thornley, Nick Culkin, John Lan, dan Steve Leslie.

Pelatih Indonesia RED, Danurwindo, telah mempersiapkan strategi tiki-taka untuk membungkam Owen dan kawan-kawan. Strategi ini terlihat dalam latihan yang dilakoni Bambang Pamungkas dan kawan-kawan di  Lapangan ABC, Senayan, Senin (21/10/2013) sore.

"Setiap pemain hanya boleh sebentar menyentuh bola. Inilah sepak bola modern yang tidak menguras tenaga, Permainan tiki-taka untuk menyiasati gaya permainan Inggris," ulas Danurwindo.

Laga ini rencananya akan disiarkan secara langsung oleh MNC TV mulai pukul 19.00 WIB dan kick off pukul 20.00 WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com