Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Stuttgart, Tuan Rumah Euro 2024, Surga Pencinta Mobil Porsche

Kompas.com - 21/06/2024, 18:30 WIB
Aski Pratama,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Museum ini juga menampilkan Porsche 917, mobil balap yang mendominasi ajang Le Mans pada awal 1970-an.

Baca juga: Euro 2024: Ketika Lautan Fans Banjiri Schlossplatz, Jantung Stuttgart...

Dengan desain yang revolusioner dan performa luar biasa, Porsche 917 telah menjadi legenda dalam dunia balap.

Melihat mobil ini dari dekat memberikan gambaran tentang bagaimana Porsche terus mendorong batas teknologi dan desain untuk mencapai kesempurnaan.

Selain mobil-mobil klasik, museum ini juga memiliki berbagai pameran interaktif yang memungkinkan pengunjung memahami lebih dalam tentang teknologi dan filosofi di balik setiap desain Porsche.

Ada juga area di mana pengunjung dapat mencoba simulasi balap. Sehingga, pengunjung museum dapat merasakan pengalaman mendebarkan kala berada di balik kemudi mobil balap Porsche.

Bagi para penggemar otomotif, kunjungan ke Museum Porsche di Stuttgart menjanjikan pengalaman yang tak terlupakan.

Museum ini tidak hanya memamerkan mobil-mobil indah, tetapi juga menceritakan kisah tentang dedikasi, inovasi, dan hasrat yang telah membuat Porsche menjadi salah satu merek otomotif paling dihormati di dunia.

Deretan trofi yang dipamerkan di Museum Porsche, Stuttgart, Jerman. Stuttgart menjadi salah satu kota tuan rumah Euro 2024.KOMPAS.com/Aski Pratama Deretan trofi yang dipamerkan di Museum Porsche, Stuttgart, Jerman. Stuttgart menjadi salah satu kota tuan rumah Euro 2024.

Setiap mobil yang terpajang sebagai koleksi di museum adalah bukti dari keahlian dan visi yang telah membawa Porsche ke puncak kejayaan otomotif.

Dengan pameran yang terus diperbarui dan program khusus yang sering diadakan, Museum Porsche memastikan bahwa setiap kunjungan selalu menawarkan sesuatu yang baru dan menarik.

Jadi, jika penggemar sepak bola yang sedang berada di Stuttgart juga menaruh minat kepada mobil klasik atau murni hanya ingin menikmati sejarah otomotif yang kaya, Museum Porsche adalah destinasi yang wajib dikunjungi.

Museum Porsche di Stuttgart ini melayani pengunjung dari Selasa hingga Minggu, pada pukul 09.00-18.00 waktu setempat. Museum tutup sekali dalam sepekan, yakni hari Senin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali United Gaet Eks Kiper Persib, Rekrutan Kedua Serdadu Tridatu

Bali United Gaet Eks Kiper Persib, Rekrutan Kedua Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Yann Sommer Jadi 'Penonton' di Gawang Swiss, Sebut Italia Tak Krisis

Yann Sommer Jadi "Penonton" di Gawang Swiss, Sebut Italia Tak Krisis

Internasional
LPS Monas Half Marathon 2024: Ada Dukungan buat Belanda di Piala Eropa

LPS Monas Half Marathon 2024: Ada Dukungan buat Belanda di Piala Eropa

Internasional
Hasil Argentina Vs Peru 2-0: Peluk untuk Messi, Lautaro Pahlawan Tango

Hasil Argentina Vs Peru 2-0: Peluk untuk Messi, Lautaro Pahlawan Tango

Internasional
Prediksi Skor Inggris Vs Slovakia pada Babak 16 Besar Euro 2024

Prediksi Skor Inggris Vs Slovakia pada Babak 16 Besar Euro 2024

Internasional
Jerman Vs Denmark Laga Liar: Hujan, Petir, dan 3 Gol Dianulir

Jerman Vs Denmark Laga Liar: Hujan, Petir, dan 3 Gol Dianulir

Internasional
Lewat Menembus Garis Batas, Greysia Polii Beri Motivasi Jelang Olimpiade Paris

Lewat Menembus Garis Batas, Greysia Polii Beri Motivasi Jelang Olimpiade Paris

Badminton
LPS Monas Half Marathon 2024 Berlangsung, Gemuruh Langkah 5.000 Pelari

LPS Monas Half Marathon 2024 Berlangsung, Gemuruh Langkah 5.000 Pelari

Sports
Kisah Swiss di Euro 2024: Dari Kemalingan Komputer hingga Pulangkan Italia

Kisah Swiss di Euro 2024: Dari Kemalingan Komputer hingga Pulangkan Italia

Internasional
Link Live Streaming Argentina Vs Peru, Kickoff 07.00 WIB

Link Live Streaming Argentina Vs Peru, Kickoff 07.00 WIB

Internasional
Swiss Singkirkan Italia, Ketika Vargas Jawab Permohonan Xhaka...

Swiss Singkirkan Italia, Ketika Vargas Jawab Permohonan Xhaka...

Internasional
Hasil 16 Besar Euro 2024: Jerman ke Perempat Final, Italia Kandas

Hasil 16 Besar Euro 2024: Jerman ke Perempat Final, Italia Kandas

Internasional
Hasil Jerman Vs Denmark 2-0: Lewati Hujan dan Petir, Panser ke 8 Besar

Hasil Jerman Vs Denmark 2-0: Lewati Hujan dan Petir, Panser ke 8 Besar

Internasional
Italia Disingkirkan Swiss di Euro 2024, Tanggung Jawab Spalletti

Italia Disingkirkan Swiss di Euro 2024, Tanggung Jawab Spalletti

Internasional
Remo Freuler, si Ular Malapetaka Italia

Remo Freuler, si Ular Malapetaka Italia

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com