Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Line Up dan Link Streaming Piala FA Man City vs Chelsea, Haaland Menghilang

Kompas.com - 20/04/2024, 22:21 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Berikut adalah line up laga semifinal Piala FA, Man City vs Chelsea, yang akan bergulir pada Sabtu (20/4/2024) malam pukul 23.15 WIB.

Pertandingan Man City vs Chelsea akan bergulir di stadion kebanggaan rakyat Inggris, Wembley.

Kejutan besar datang dari pelatih Pep Guardiola yang tak membawa Erling Haaland ke skuad laga.

Namun, Guardiola tetap menurunkan hampir tim utamanya termasuk BErnardo Silva, Phil Foden, dan Kevin De Bruyne.

Sementara, Chelsea hanya mengganti satu pemain dari tim yang mengalahkan Everton 6-0 pada awal pekan ini.

Enzo Fernandes masuk menggantikan tempat Mykhailo Mudryk.

Baca juga: Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City adalah tim pertama sepanjang 153 tahun sejarah kompetsi yang lolos ke enam semifinal Piala FA beruntun.

Kubu Etihad juga membidik untuk memenangi kompetisi ini untuk kali ketiga dalam enam musim terakhir.

Pasukan Pep Guardiola juga datang ke laga ini setelah menerima kekalahan menyakitkan lewat adu penali lawan Real Madrid di perempat final leg kedua Liga Champions pada medio pekan.

Sementara, ini adalah penampilan kedua Chelsea di Wembley setelah mereka harus menerima kekalahan di final Piala Liga lawan Liverpool pada Februari.

City tak terkalahkan dalam delapan pertemuan terakhir lawan Chelsea di semua kompetisi (menang 6).

Namun, Chelsea tak terkalahkan selama 90 menit dalam 12 laga terakhir di semua kompetisi.

LINE UP MAN CITY vs CHELSEA

MAN CITY: Ortega, Walker, Stones, Akanji, Ake, Rodrigo, De Bruyne, Bernardo, Foden, Grealish, Alvarez.

Cadangan: Ederson, Dias, Kovacic, Doku, Gomez, Gvardiol, Nunes, Bobb, Lewis.

CHELSEAPetrovic; Gusto, Chalobah, Silva, Cucurella; Caicedo, Fernandez; Madueke, Palmer, Gallagher; Jackson.

Cadangan: Bettinelli, Badiashile, Disasi, Gilchrist, Chilwell, Chukwuemeka, Mudryk, Sterling, Washington.

Link Live Streaming

Anda bisa menyaksikan laga Man City vs Chelsea tersebut lewat kanal bein Sports Indonesia yang bisa diakses lewat tautan berikut ini:

Link Live streaming Man City vs Chelsea

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Liga Champions
Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Internasional
Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Liga Inggris
Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liga Inggris
Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Liga Inggris
Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Liga Inggris
Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Liga Indonesia
Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Liga Italia
Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Badminton
Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com