Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/10/2023, 09:32 WIB
Ahmad Zilky,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Striker AS Roma, Romelu Lukaku, mencatatkan statistik cemerlang saat tampil menghadapi Servette.

AS Roma berpesta empat gol ke gawang Servette dalam matchday kedua babak penyisihan Grup G Liga Europa 2023-2024.

Laga AS Roma vs Servette dalam jadwal Liga Europa berlangsung di Stadion Olimpico pada Jumat (6/10/2023) dini hari WIB.

Romelu Lukaku menyumbang satu gol untuk AS Roma. Ia memasukkan bola ke gawang Servette pada menit ke-21.

Baca juga: Hasil Liga Europa: Liverpool Raup 3 Angka, AS Roma Pesta

Kontribusi satu gol untuk AS Roma membuat Romelu Lukaku mencatatkan torehan gemilang sepanjang di Liga Europa.

Berdasarkan laporan Italian Football TV, Lukaku telah mencetak 17 gol dalam 13 pertandingan beruntun di Liga Europa.

Lukaku memiliki performa apik di Roma besutan Jose Mourinho. Ia tercatat telah membukukan lima gol dari tujuh laga di semua kompetisi.

Jose Mourinho pun sudah menegaskan bahwa dirinya memiliki tekad untuk membangkitkan kualitas Romelu Lukaku.

Baca juga: Hasil Roma Vs Frosinone, Lukaku-Pellegrini Bawa Giallorossi Menang 2-0

“Setidaknya orang-orang sekarang tak bisa menuduh saya tidak membantu Lukaku mencetak gol,” kata Mourniho pada Senin (2/10/2023), dikutip dari media sosial pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano.

“Lukaku bisa mencetak gol di sini, Roma, tetapi juga mampu membukukan gol di Man United atua Inter,” tambah dia.

Halaman:


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Internasional
Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Internasional
Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Sports
Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika 'Goyang' Manahan, Penonton Bersorak

Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika "Goyang" Manahan, Penonton Bersorak

Sports
Argentina Vs Mali: Dibuka 'Garuda di Dadaku' dan Kibaran Merah Putih

Argentina Vs Mali: Dibuka "Garuda di Dadaku" dan Kibaran Merah Putih

Sports
Hal yang Buat Kevin Ray Mendoza Spesial di Mata Pelatih Persib

Hal yang Buat Kevin Ray Mendoza Spesial di Mata Pelatih Persib

Liga Indonesia
Debut di Kejuaraan Dunia Teqball 2023, Indonesia Petik Pengalaman Berharga

Debut di Kejuaraan Dunia Teqball 2023, Indonesia Petik Pengalaman Berharga

Sports
Manfaat Piala Dunia U17 untuk Pengembangan Pemain Muda

Manfaat Piala Dunia U17 untuk Pengembangan Pemain Muda

Liga Indonesia
Hasil RANS Vs Persebaya: Tren Negatif Berlanjut, Laga Tuntas 0-0

Hasil RANS Vs Persebaya: Tren Negatif Berlanjut, Laga Tuntas 0-0

Liga Indonesia
Piala Dunia U17, Cerita Suporter Timnas Jerman dari Indonesia

Piala Dunia U17, Cerita Suporter Timnas Jerman dari Indonesia

Internasional
Link Live Streaming Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Internasional
Perancis Siap Lawan Jerman di Final Piala Dunia U17 2023: Lupakan Dendam, Fokus Bawa Pulang Trofi

Perancis Siap Lawan Jerman di Final Piala Dunia U17 2023: Lupakan Dendam, Fokus Bawa Pulang Trofi

Sports
Final Piala Dunia U17 2023: Pernah Dibuat Menangis Jerman, Perancis Siapkan Adu Penalti

Final Piala Dunia U17 2023: Pernah Dibuat Menangis Jerman, Perancis Siapkan Adu Penalti

Sports
Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis: Dua Jagoan Eropa Berebut Trofi di Manahan

Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis: Dua Jagoan Eropa Berebut Trofi di Manahan

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com