Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Respons Manajemen Persib soal Sanksi Komdis PSSI Senilai Rp 70 Juta

Kompas.com - 12/12/2022, 21:30 WIB
Adil Nursalam,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Persib Bandung harus rela menanggung denda total Rp 70 juta atas dua pelanggaran dalam pertandingan pekan ke-12 Liga 1 2022-2023 melawan Persik Kediri.

Ada dua pelanggaran yang Persib lakukan pada pertandingan tersebut, berdasarkan hasil sidang Komite Disiplin (Komdis) PSSI pada 8 Desember.

Pertama adalah pelanggaran yang dilakukan pelatih Luis MIlla.

Milla disebutkan tidak berkenan melakukan sesi Coach Arrival Interview pada laga yang diselenggarakan di Stadion Manahan Solo, Selasa (7/12/2022). Hukuman denda dijatuhkan sebesar Rp 20 juta.

Baca juga: Persik Vs Persib, Performa Menjanjikan Maung Bandung di Liga 1

Pelanggaran kedua adalah tim terlambat 2 menit 28 detik memasuki lapangan jelang kick-off babak pertama. Hukuman denda sebesar Rp 50 juta.

Direktur Persib Teddy Tjahjono memahami aturan operator PT Liga Indonesia Baru (LIB) yang harus ditegakkan seluruh klub.

“Terkait denda, hal tersebut memang sudah sesuai dengan regulasi yang telah ditentukan oleh PT LIB,” kata Teddy.

“Di mana di dalam regulasi tersebut, sudah ditentukan bahwa ada waktu-waktu yang harus diikuti dengan taat oleh seluruh klub dalam pertandingan,” paparnya.

Baca juga: Persib Vs Persebaya, Luis Milla Minta Maaf Sempat Memukul Bench

“Sehingga apabila ada pelanggaran atas regulasi tersebut, sudah ditentukan juga jumlah sanksinya,” sebut Teddy.

Setelah melakukan konfirmasi dan klarifikasi, Persib mengakui kesalahan dan akan menanggung sanksi/denda yang telah dijatuhkan.

“Setelah kami cek dengan tim yang berada di lapangan, memang benar bahwa kami mengalami keterlambatan sekitar 2 menit 8 detik pada saat hendak keluar dari ruang ganti menuju lapangan,” beber Teddy.

Baca juga: Persib Vs Persebaya, Rahasia Comeback Maung via Improvisasi Luis Milla

Pihaknya tidak bisa melakukan banding atas pelanggaran-pelanggaran yang dimaksud.

Hal itu tertera dalam surat keputusan (SK) yang dikeluarkan Komdis PSSI untuk Persib.

“Selain itu, pada SK Komdis dinyatakan bahwa kita tidak bisa banding atas SK tersebut,” tukasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Madrid Vs Bayern 2-1 (agg. 4-3), Los Blancos ke Final Liga Champions!

Hasil Madrid Vs Bayern 2-1 (agg. 4-3), Los Blancos ke Final Liga Champions!

Liga Champions
Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Liga Italia
Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com