Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arema FC Vs Persebaya, Javier Roca Abaikan Kondisi Persebaya yang Sedang Limbung

Kompas.com - 28/09/2022, 08:00 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Masalah-masalah yang mendera Persebaya Surabaya tak dianggap sebagai keuntungan oleh pelatih Arema FC, Javier Roca.

Arema FC tetap fokus pada targetnya sendiri yakni memetik kemenangan pada laga pekan ke-11 Liga 1 2022-2023.

Laga bertajuk Derbi Jawa Timur ini digelar di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Sabtu (1/10/2022) yang akan datang.

“Di Persebaya, Arema, Persija tidak pernah ada kondisi tim tidak bagus. Semua kondisi baik. Semua yang main memberikan maksimal. Saya tidak setuju ada kata tim dalam performa tidak terbaik,” ujar pelatih asal Chile tersebut saat ditanya perihal kondisi Persebaya.

Persebaya dalam kondisi limbung usai didera serangkaian masalah pelik imbas kekalahan dari RANS Nusantara FC pada pekan ke-10 lalu.

Baca juga: Tiga Derita Persebaya akibat Kerusuhan pada Laga Pekan Ke-10 Liga 1

Aksi kekecewaan di Stadion Gelora Delta Sidoarjo yang membuat Persebaya harus menerima denda 100 juta dan sanksi 5 laga kandang tanpa penonton.

Tim berjuluk Bajul Ijo juga diwajibkan melakukan perbaikan dan membayar ganti rugi kerusakan stadion.

Akibat denda dan sanksi tersebut tim menderita kerugian mencapai miliaran rupiah.

Masalah lainnya adalah pengajuan mundurnya Azrul Ananda sebagai CEO PT Persebaya Indonesia namun di tolak.

Dia adalah orang dibalik layar yang membawa keseimbangan pada Persebaya sejak 2017 silam.

Belum lagi kondisi tim juga dalam tekanan evaluasi dari pihak suporter. Inti dari semua derita Persebaya adalah adalah ketidakpuasan suporter terhadap performa tim.

Tapi Javier Roca memutuskan menutup mata dengan kondisi tersebut. Ia mengingatkan kembali bahwa laga derbi selalu punya gengsi dan harga diri.

Tim selalu punya motivasi lebih tampil mati-matian demi mengalahkan satu sama lain, apapun kondisi mereka. Karenanya Arema FC harus sudah siap menghadapi hal-hal itu.

“Derbi yang ada harga diri. Respek dan gak mau remehkan lawan,” pungkas mantan pelatih Persik Kediri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com