Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wakil China di ACL 2022 Terjegal Pandemi Covid-19

Kompas.com - 11/04/2022, 16:10 WIB
Josephus Primus

Penulis

SHANGHAI, KOMPAS.com - Dalam informasi terkininya, Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) pada Senin (11/4/2022) menyebut satu wakil China undur diri dari Liga Champions Asia (ACL) 2022.

"Klub Shanghai Port terjegal pandemi Covid-19," kata pernyataan AFC.

Pemerintah Shanghai menetapkan kondisi lockdown di kota itu.

Alhasil, klub Shanghai Port tidak bisa bertolak menuju lokasi laga babak penyisihan grup di Thailand.

Shanghai Port menjadi semifinalis ACL pada edisi 2017.

Menurut rencana, Shanghai Port akan memainkan laga di Grup J melawan Vissel Kobe, wakil dari Jepang.

Baca juga: Usai Juara Liga 1 2021-2022, Bali United Belum Bisa Fokus ke AFC Cup 2022

Laga antara kedua klub itu merupakan bagian dari ACL 2022 wilayah timur.

Pertandingan di Stadion Buriram, Thailand, ini berlangsung pada Sabtu (16/4/2022).

Mundurnya, Shanghai Port membuat Gup J hanya berisi tiga klub.

Selain Vissel Kobe, dua klub penghuni Grup J adalah Kitchee Hong Kong dan Chiangrai United, Thailand.

"Posisi Shanghai Port yang mengundurkan diri, tidak bisa digantikan," kata pernyataan AFC.

Sejatinya, Shanghai Port adalah klub dari China yang kedua yang batal melanjutkan pertarungan di ACL 2022.

Baca juga: Tuah Stadion Kandang Vissel Kobe Belum Nendang

Sebelum Shanghai Port, ada klub Liga China Changchun Yatai yang mundur pada Maret 2022.

Namun begitu, tak ada informasi alasan mundurnya Changchun Yatai.

Sampai kini, dari empat wakil China di ACL 2022, masih tersisa dua klub.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com