Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Clermont Vs PSG 1-6: Trio MNM Menggila, Messi 3 Assist, Neymar dan Mbappe Hat-trick!

Kompas.com - 10/04/2022, 04:04 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Menerima umpan dari sisi kiri, La Pulga melakukan dua sentuhan sebelum mengirim chip ball ke Kylian Mbappe.

Peluang dapat dimaksimalkan menjadi gol oleh Mbappe dengan tembakan cungkil. PSG menggandakan keunggulan 2-0. 

Baca juga: Kisah Transfer Mbappe: Hal-hal yang Bisa Jadi Penghalang Real Madrid

Les Parisiens mendominasi laga sepanjang babak pertama, tetapi tak banyak membuat ancaman lagi.

Di sisi lain, Clermont yang dapat beberapa kali mencuri peluang dapat mencetak gol balasan menjelang akhir babak pertama.

Sontekan Jodel Dossou di kotak enam yard membuat tuan rumah memperkecil skor.

Babak pertama laga antara Clermont dan PSG berakhir 1-2.

Baca juga: Bertahan atau Tinggalkan PSG? Ini Kata Mbappe

Memasuki babak kedua, PSG masih memegang kendali permainan. Meski begitu, Les Parisiens beberapa kali memperlihatkan celah di lini pertahanan.

Gelandang Clermont, Jason Berthomier, sempat mendapat peluang dengan sepakan voli di area kiri kotak penalti lawan.

Namun, tembakan Jason Berthomier masih bisa ditepis oleh Gianluigi Donnarumma.

Semenit berselang, PSG membuat gawang Clertmont kembali bergetar. Kali ini, Messi berhasil mencetak gol via sundulan usai bermain satu dua dengan Mbappe.

Sial bagi PSG, gol Messi dianulir karena Mbappe tertangkap offside lebih dulu dalam proses gol tersebut.

Baca juga: Apakah Neymar Akan Kembali ke Barcelona?

Pada menit ke-70, serangan PSG akhirnya kembali berbuah hasil. Akselerasi Mbappe terpaksa dihentikan dengan tekel dari bek kanan Clermont, Akim Zedadka, di kotak terlarang.

Alhasil, wasit menunjuk titik putih untuk PSG. Neymar lalu maju sebagai eksekutor dan sukses mencetak gol usai sepakannya ke arah kiri salah diantisipasi kiper Arthur Desmas.

Gelombang serangan PSG terus berlanjut. Setelah Neymar, kini Mbappe yang sukses mencetak brace pada menit ke-74.

Memanfatkan umpan lambung Neymar, Mbappe berhasil mengontrol bola dengan baik dan mengecoh kiper sebelum menceploskan si kulit bundar ke gawang yang sudah kosong.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com