Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Patah Hati Beto Goncalves Usai Persipura Degradasi

Kompas.com - 01/04/2022, 16:34 WIB
Suci Rahayu,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

SURABAYA, KOMPAS.com - Beto Goncalves mengaku sangat sedih melihat Persipura Jayapura terdegradasi ke Liga 2. Ia merasa berat menerima kenyataan Mutiara Hitam harus turun kasta.

Persipura Jayapura dipastikan terdegradasi pada hari terakhir Liga 1 2021-2022.

Kemenangan 3-0 Mutiara Hitam atas Persita tak berarti banyak karena pada saat bersamaan, Barito Putera mencuri satu poin dengan hasil imbang 1-1 kontra Persib Bandung.

Hasil-hasil tersebut memastikan Persipura terlempar ke kasta kedua sepak bola Indonesia untuk kali kedua sejak 1994.

"Saya sangat sedih. Persipura, salah satu tim yang saya cinta di Indonesia bisa degradasi," ujar pemain naturalisasi asal Brasil tersebut kepada Kompas.com.

Beto Goncalves memulai karier di Indonesia bersama Persijap Jepara. Namanya lalu meroket setelah ia membela Persipura Jayapura.

Ia merasakan gelar juara Liga Indonesia bersama tim berjuluk Mutira Hitam tersebut pada musim 2008-2009.

Sejak saat itu, namanya bercokol sebagai penyerang papan atas di Liga Indonesia.

Setelah menjadi juara ia pernah berubah kostum beberapa kali. Antara lain bersama tim asal India, Dempo, sebelum kembali ke Indonesia untuk memperkuat Persijap.

Namun, Beto kesulitan menemukan performa terbaiknya memasuki musim 2009-2011.

Baca juga: Reaksi Boaz Solossa Usai Persipura Terdegradasi

Ia kembali ke Persipura Jayapura pada musim 2011-2012 dan berhasil menjadi top skor dengan 25 gol dari 35 pertandingan.

Pada musim itu, ia juga mengantarkan Persipura Jayapura jadi runner up Liga Indonesia.

Persipura Jayapura pun punya tempat spesial di hatinya.

Apalagi, hubungannya dengan mantan tim tersebut masih terjalin baik meskipun ia sudah berganti kostum.

"Saya masih punya banyak teman di sana, ada Pak Rudi Maswi (Manajer Persipura) dan istrinya Farida yang sangat baik dengan saya. Mantan rekan-rekan saya di Persipura juga masih berhubungan baik, mereka juga sempat telepon dan saya sangat sedih," ungkap pemain berusia 41 tahun tersebut.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com