Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lionel Messi Mulai Akrab dengan Kylian Mbappe di PSG

Kompas.com - 23/02/2022, 11:20 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pemain bintang Paris Saint-Germain (PSG), Lionel Messi, merasa mulai akrab dengan Kylian Mbappe. Dia ingin terus bermain bersama striker Perancis itu.

Lionel Messi memutuskan pindah ke Parc des Princes pada musim panas 2021.

Messi mengambil keputusan mengejutkan tersebut setelah tidak memperpanjang kontrak dengan Barcelona.

Kondisi keuangan Barcelona yang menjadi latar belakang Messi hengkang dari Camp Nou. Klub berjulukan The Catalans itu tidak mampu memberikan kontrak sesuai dengan ketentuan.

Baca juga: Peringatan untuk Neymar dan Messi: MLS Bukan Rumah Pemain yang Ingin Pensiun!

Paris Saint-Germain tak membuang peluang. Mereka menggaet pemain dengan julukan La Pulga itu dan mengikatnya dengan kontrak berdurasi dua tahun.

Alhasil, Messi bertemu lagi dengan mantan rekannya, Neymar, yang pindah ke PSG setelah memecahkan rekor pemain termahal di dunia pada musim panas 2017.

Messi dan Neymar pun membentuk trisula maut di Parc des Princes bersama dengan Kylian Mbappe.

Trio mematikan itu digadang-gadang bakal membuat PSG menguasai sepak bola di jagat ini.

Ternyata, semua itu tak sesuai ekspektasi. Trio Messi-Neymar-Mbappe pun tercatat baru bermain bersama sebagai starter sebanyak sembilan kali di berbagai ajang musim 2021-2022.

Dari sembilan laga tersebut, tiga di antaranya berujung kekalahan untuk PSG. Kondisi tersebut jelas membuat ketiganya panen kritik.

Baca juga: Saat Lionel Messi Disebut sebagai Beban Buat Paris Saint-Germain...

Namun, Messi menyatakan bahwa terlalu dini menarik kesimpulan soal kinerja trio MNM.

Apalagi menilai kerja sama antara dirinya dan Mbappe, yang belum genap semusim berada dalam satu tim yang sama.

Kapten timnas Argentina itu mengaku butuh waktu untuk mengenal Mbappe.

Meski demikian, Messi mengatakan bahwa hubungannya dengan striker berusia 23 tahun itu sudah mulai akrab.

Messi juga percaya bahwa chemistry di antara keduanya akan semakin terbentuk jika terus bermain bersama.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com