Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Barcelona Kian Dekat Bawa Pulang Adama Traore ke Camp Nou

Kompas.com - 28/01/2022, 06:45 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BBC Sport

KOMPAS.com - Barcelona kian dekat untuk memulangkan penyerang Wolverhampton Wanderers, Adama Traore.

Barcelona dikabarkan mencapai kesepakatan untuk meminjam Adama Traore, dengan opsi pembelian pada akhir musim, seperti dikutip dari BBC Sports.

Langkah itu sekaligus mengakhiri harapan Tottenham Hotspur, yang juga tertarik mengontrak Adama Traore, pemain yang memulai karier di Barcelona.

Adapun dikutip dari Marca, kesepakatan antara keduanya sudah dekat dan Traore bisa menjalani tes medis pada Jumat (28/1/2022) waktu setempat.

Baca juga: Turun di Nations League, Timnas Spanyol Kunci Adama Traore

Adama Traore saat ini memiliki sisa kontrak 18 bulan bersama Wolves dan pembicaraan mengenai kontrak baru belum mencapai kesepakatan.

Dia meninggalkan Camp Nou ke Aston Villa pada 2015. 

Setelah itu, pemain yang kini membela timnas Spanyol tersebut menghabiskan dua tahun di Middlesbrough sebelum bergabung dengan Wolves pada 2018.

Pemain yang berposisi sebagai penyerang sayap itu telah tampil sebanyak 154 kali untuk Wolves dan mencetak 11 gol.

Baca juga: Debut Eksplosif Adama Traore bersama Timnas Spanyol, Libas Penyerang Barcelona

Sebelumnya, di pentas internasional, Adama Traore melakoni debutnya bagi timnas Spanyol pada laga persahabatan versus Portugal, Kamis (8/10/2020).

Partai itu merupakan penampilan perdana Adama Traore di level internasional setelah ia dipanggil secara bersamaan oleh timnas Spanyol dan Mali. 

Adama Traore akhirnya memilih bergabung bersama timnas Spanyol dan masuk pada menit ke-72 laga di Estadio Jose Alvalade, Lisbon, tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com