Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Catatan Buruk Man United di Derbi Manchester, Old Trafford Jadi "Taman Bermain" Sang Rival

Kompas.com - 07/11/2021, 16:11 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Manchester United menelan kekalahan 0-2 dari Manchester City pada pekan ke-11 Liga Inggris.

Derbi Manchester jilid pertama di Liga Inggris musim ini digelar di Old Trafford, Sabtu (6/11/2021) malam WIB.

Manchester is Blue setelah gol bunuh diri Eric Bailly (7') dan Bernardo Silva (45') membuat The Citizens menang atas Setan Merah.

Baca juga: Man United Vs Man City: Ronaldo Kartu Kuning, Derbi Manchester Milik City

Tak hanya soal skor, Man City juga unggul jauh atas Man United sepanjang laga.

Kekalahan di Derbi Manchester ke-185 tersebut membuat Setan Merah mendapatkan sejumlah catatan buruk.

Berikut lima catatan buruk Man United vs Man City:

1. Rapor Merah Eric Bailly

Catatan buruk pertama dibuat oleh bek tengah Man United, Eric Bailly, yang mencetak gol bunuh diri.

Mengutip dari Opta, Eric Bailly merupakan pemain Man United pertama yang mencetak gol bunuh diri dalam derbi Manchester di Premier League.

2. Catatan Buruk Man United di Old Trafford

Kekalahan dari Man City membuat Man United memperburuk catatan kebobolan di Old Trafford.

Man United kini selalu kebobolan dalam 14 pertandingan kandang terakhir di semua kompetisi, menyamai catatan buruk pada September 1954 dan Februari 1955 silam.

Berdasarkan sejarah, rentetan kebobolan terburuk Man United di Old Trafford terjadi antara April 1958 dan Maret 1959 (21 laga).

3. Man United Ulangi Catatan Buruk 32 Tahun Lalu

Manchester United kalah dalam delapan pertandingan kandang di semua kompetisi pada tahun 2021. Ini membuat Man United mengulangi catatan buruk pada 1989.

Jumlah kekalahan kandang Man United sepanjang tahun kalender 2021 ini berpotensi bertambah mengingat masih ada pertandingan pada sisa November dan Desember.

4. Man City Ukir Rekor di Old Trafford

Manchester City telah memenangkan delapan pertandingan tandang Premier League di Old Trafford melawan Manchester United.

Jumlah tersebut menjadikan The Citizens sebagai tim Premier League yang paling banyak meraih kemenangan di markas Setan Merah.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com