Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Liga Champions, 5 Tim Berpeluang Lolos ke 16 Besar Pekan Ini

Kompas.com - 01/11/2021, 12:00 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Sumber UEFA

KOMPAS.com - Sebanyak lima tim berpeluang memastikan tiket babak 16 besar Liga Champions 2021-2022 pada matchday keempat.

Kelima tim yang dimaksud adalah Liverpool, Ajax Amsterdam, Bayern Muenchen, RB Salzburg, dan Juventus

Liverpool

Pada matchday keempat, Liverpool akan menjamu Atletico Madrid di Stadion Anfield, Kamis (4/11/2021) dini hari WIB. 

Jika bisa mengambil tiga poin dari laga tersebut, The Reds bisa memastikan tiket babak 16 besar Liga Champions

Baca juga: Usai Bekuk Udinese, Inter Alihkan Fokus ke Tim Kejutan Liga Champions

Poin mereka nantinya sudah tidak bisa dikejar lagi oleh para pesaing di Grup B. Paling buruk, Liverpool bakal finis sebagai runner-up, yang artinya sudah cukup untuk membuat mereka melaju. 

Liverpool saat ini menempati puncak klasemen Grup B Liga Champions dengan koleksi sembilan poin dari tiga pertandingan. 

Mohamed Salah dan kolega berada di atas Atletico Madrid (4 poin), FC Porto (4), dan AC Milan (0). 

Ajax Amsterdam

Ajax Amsterdam juga sama seperti Liverpool. Mereka menyapu tiga laga awal di Grup C dengan kemenangan dan berada di puncak klasemen (9 poin). 

Baca juga: Daftar 20 Pemain dengan Penampilan Terbanyak di Liga Champions

Di bawah mereka, secara berurutan ada Borussia Dortmund (6 poin), Sporting CP (3), dan Besiktas (0). 

Pada matchday keempat ini, Ajax dihadapkan dengan Dortmund. Kedua klub akan bertanding di Stadion Signal Iduna Park, Kamis dini hari WIB. 

Ajax akan lolos ke fase gugur jika mereka meraih hasil yang lebih baik dari yang didapat Sporting CP saat melawan Besiktas

Bayern Muenchen

Striker Bayern Muenchen, Bayern Muenchen, berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona di fase grup Liga Champions.LLUIS GENE Striker Bayern Muenchen, Bayern Muenchen, berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona di fase grup Liga Champions.
Bayern Muenchen juga berpotensi melaju ke 16 besar pekan ini. Sayaratnya, mereka cukup mengalahkan Benfica di Stadion Allianz Arena, Rabu (3/11/2021) dini hari WIB. 

Baca juga: Top Skor Liga Champions - Bomber Ajax Teratas, Messi-Ronaldo?

Dengan begitu, posisi Die Roten akan aman dari kejaran para pesaing mereka di Grup E Liga Champions dalam dua matchday berikutnya.

Bayern Muenchen kokoh di puncak klasemen Grup E dengan koleksi sembilan angka berkat kemenangan beruntun pada tiga laga perdana. 

Di bawah Robert Lewandowski dkk, secara berurutan ada Benfica (4 poin), Barcelona (3), dan Dynamo Kiev (1). 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Badminton
Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Liga Champions
Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com