Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejumlah Hal yang Perlu Diketahui dari Olimpiade 2020

Kompas.com - 23/07/2021, 19:20 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Karate

Seni bela diri kuno asal Jepang Karate akan debut dalam Olimpiade Tokyo. Ada enam kumite yang dipertandingkan, yakni kelas 67kg, 75kg, +75kg pada bagian putra, dan 55kg, 61kg, +61kg dalam bagian putri.

Selain kumite, ada pula nomor kata perorangan untuk putra dan putri.

Bisbol/sofbol

Bisbol dan sofbol akan kembali tampil dalam Olimpiade sejak terakhir kali dipertandingkan pada Olimpiade 2008 Beijing.

Amerika Serikat menjadi kolektor emas terbanyak dengan tiga medali emas sejak dipertandingkan pertama kali di Atlanta 1996.

Sementara itu, pada Olimpiade 2008 Beijing, medali emas menjadi milik tim Jepang.

Cabang olahraga umum dengan disiplin baru

Beberapa cabang olahraga yang umum dipertandingkan dalam Olimpiade akan mempertandingkan disiplin baru. Langkah ini ditempuh sebagai dukungan terhadap kesetaraan gender pada Olimpiade.

Pada cabang bola basket, negara-negara untuk pertama kalinya akan bertanding dalam nomor 3x3. Freestyle BMX juga merupakan disiplin baru dalam Olimpiade.

Pada akuatik, ada tiga cabang renang yang baru akan dipertandingkan di Tokyo, yaitu 1.500 meter gaya bebas putra dan putri, 800 meter gaya bebas putra, 4x100 meter gaya ganti estafet campuran.

Selain renang, perlombaan estafet campuran juga dipertandingkan dalam cabang atletik dengan nomor perlombaan lari estafet campuran 4x400 meter.

Kemudian dalam menembak, beregu campuran akan berlangsung pada beberapa nomor pertandingan, yaitu mixed trap, 10m air pistol campuran dan 10m air rifle campuran.

Terakhir adalah cabang panahan yang untuk pertama kali akan mempertandingkan nomor beregu campuran.

Venue pertandingan

Stadion Olimpiade Tokyo akan menjadi titik fokus utama pelaksanaan pesta olahraga empat tahunan itu karena bakal menjadi lokasi upacara pembukaan dan penutupan.

Selain itu, Stadion Olimpiade juga akan menjadi arena pertandingan untuk cabang olahraga atletik dan sepak bola.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com