Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ceko Vs Inggris, Sterling Bawa The Three Lions Unggul di Babak Pertama

Kompas.com - 23/06/2021, 02:57 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Duel antara Republik Ceko dan Inggris pada matchday ketiga fase grup Piala Eropa atau Euro 2020 tengah berlangsung.

Laga Ceko vs Inggris itu digelar di Stadion Wembley, London, pada Rabu (23/6/2021) dini hari WIB.

Hasilnya, Inggris untuk sementara unggul 1-0 berkat gol Raheem Sterling pada menit ke-12.

Setelah ini, laga yang menentukan status juara Grup D itu bakal dilanjutkan ke babak kedua.

Baca juga: Live Match (Link Live Streaming) Ceko Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Jalannya babak pertama Ceko vs Inggris

Pada babak pertama, Inggris tampil lebih dominan. Bahkan, mereka sudah membuka keunggulan kala laga baru berjalan 12 menit.

Penyerang Manchester City, Raheem Sterling, membuka keunggulan The Three Lions, julukan timnas Inggris.

Dia memanfaatkan assist dari Jack Grealish untuk membobol gawang Ceko yang dikawal oleh Tomas Vaclik.

Berselang 13 menit kemudian, Inggris nyaris menggandakan keunggulan lewat sang striker, Harry Kane.

Namun, sepakan Harry Kane di depan gawang Ceko masih bisa ditepis oleh kiper Tomas Vaclik.

Baca juga: Keuntungan jika Inggris Lolos ke 16 Besar Euro sebagai Juara Grup D

Setelah itu, Inggris yang penguasaan bolanya mencapai 59 persen terus melancarkan serangan guna.

Akan tetapi, dari beberapa percobaan, tak ada satupun yang berbuah gol kedua.

Skor 1-0 untuk keunggulan Inggris pun bertahan hingga turun minum.

menit 25 kane hampir pecah telur, tetapi sepakannya masih bisa ditepis kiperCeko

Susunan pemain Ceko vs Inggris:

Republik Ceko (4-2-3-1): 1-Vaclik (GK); 18-Boril, 6-Kalas, 3-Celustka, 5-Coufal; 15-Soucek, 9-Holes; 14-Jankto, 8-Darida, 12-Masopust; 10-Schick.

Pelatih: Jaroslav Silhavy.

Inggris (4-2-3-1): 1-Pickford (GK); 2-Walker, 5-Stones, 6-Maguire, 3-Shaw; 14-Philips, 4-Rice; 25-Saka, 7-Grealish, 10-Sterling; 9-Kane.

Pelatih: Gareth Southgate.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com