Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bayern Vs PSG, Bukan Laga Balas Dendam bagi Paris, tetapi...

Kompas.com - 07/04/2021, 14:20 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber UEFA

KOMPAS.com - Kapten Paris Saint-Germain (PSGMarquinhos menegaskan timnya tidak datang dalam misi balas dendam saat melawan Bayern Muenchen pada perempat final Liga Champions 2020-2021.

Laga Bayern vs PSG akan tersaji pada leg pertama perempat final Liga Champions di Allianz Arena, Muenchen, Jerman, pada Rabu (7/4/2021) atau Kamis dini hari pukul 02.00 WIB.

Pertandingan Bayern vs PSG seolah mengingatkan publik pada final Liga Champions musim lalu, alias 2019-2020.

Saat itu, Bayern Muenchen berhasil menjadi juara setelah menang dengan skor 1-0.

Baca juga: Jadwal Liga Champions Malam Ini - Bayern Vs PSG, Porto Vs Chelsea

Mengenai hal tersebut, sang kapten PSG Marquinhos mengatakan bahwa laga kali ini bukan pertandingan balas dendam.

"Kami tidak melihat ini sebagai pertandingan balas dendam (soal hasil final musim lalu)," ucap Marquinhos dikutip dari situs resmi UEFA.

Dia tak setuju dengan misi balas dendam karena kondisinya berbeda.

Akan tetapi, bek asal Brasil tersebut tak masalah jika rekan setimnya menjadikan hasil pada musim lalu sebagai bagian dari motivasi. 

"Konteksnya berbeda, kami memiliki pelatih yang berbeda. Beberapa pemain juga telah pergi sejak itu," ucap Marquinhos.

"Namun, jika beberapa pemain yang masih ada dan merasakan (kekalahan) musim lalu, dan ingin menggunakan hal tersebut sebagai sumber motivasi tambahan, itu akan diterima," tuturnya.

Baca juga: Positif Covid-19, Marco Veratti Harus Absen pada Laga Bayern Vs PSG

Fakta Bayern vs PSG

Bayern Muenchen dan PSG sudah bertemu sebanyak sembilan kali di pentas Liga Champions.

Adapun satu pertemuan di antaranya terjadi di final, sedangkan sisanya di fase grup.

Dari sembilan pertemuan itu, PSG unggul dengan lima kemenangan, sementara Bayern mencatatkan empat kemenangan.

Jadwal Liga Champions

Rabu (7/4/2021) atau Kamis (8/4/2021) dini hari WIB:

02.00 WIB Bayern vs PSG
02.00 WIB Porto vs Chelsea

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com