Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Real Madrid Vs Celta Vigo - Petik 3 Poin, Los Blancos ke Puncak

Kompas.com - 03/01/2021, 04:58 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Seusai unggul cepat, Real Madrid justru terus ditekan oleh Celta Vigo hingga akhir babak pertama.

Baca juga: Kontrak di Bayern Muenchen Segera Habis, David Alaba Menuju Real Madrid?

Namun, Real Madrid yang kalah penguasaan bola dengan perbandingan persentase mencapai 40-60 berhasil mempertahankan keunggulan.

Buruknya final pass di sepertiga pertahanan Real Madrid menjadi penyebab kegagalan Celta Vigo menyamakan kedudukan.

Sepanjang babak pertama, Celta Vigo hanya bisa menciptakan satu tembakan tepat sasaran, sama seperti Real Madrid.

Berlanjut ke babak kedua, Celta Vigo mengambil inisiatif menyerang.

Petaka menghampiri Celta Vigo setelah striker andalannya, Iago Aspas, cedera dan harus ditarik keluar pada menit ke-50.

Dua menit setelah Iago Aspas keluar, Real Madrid sukses menggandakan keunggulan berkat gol Marco Asensio.

Gol Marco Asensio berawal dari kecermatan Luka Modric memotong bola umpan Jeison Murillo di lini tengah.

Bola kemudian sempat berpindah tiga kali dari kaki Modric ke Casemiro kemudian ke Vazquez sebelum diterima Marco Asensio yang sudah berdiri bebas di kotak penalti Celta Vigo.

Baca juga: Harapan Zidane di Tahun 2021: Saya Berharap Tak Ada Pemain yang Cedera

Mendapatkan ruang tembak yang lebar, Marco Asensio langsung melepaskan tendangan keras kaki kiri untuk membuat Real Madrid unggul 2-0.

Ketika berusaha mengejar ketertinggalan, Celta Vigo seperti kehilangan amunisi setelah Nolito menyusul Iago Aspas keluar lapangan karena cedera pada menit ke-64.

Memasuki menit ke-70, Real Madrid mulai mengendalikan permainan.

Zidane kemudian melakukan pergantian pemain pada menit ke-73 dengan menarik keluar Marco Asensio untuk memberi kesempatan bermain kepada Eden Hazard.

Memasuki menit ke-80, tempo pertandingan mulai mengendur dengan kendali permainan tetap dipegang Real Madrid.

Pada menit ke-85, Zidane terlihat sudah nyaman dengan keunggulan 2-0.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com