Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Robert Alberts Ungkap Dua Program Persib Sebelum Arungi Liga 1

Kompas.com - 18/09/2020, 05:20 WIB
Kontributor Bola, Septian Nugraha,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Persib Bandung terus berbenah jelang bergulirnya lanjutan Liga 1 2020.

Kompetisi strata tertinggi sepak bola Indonesia akan kembali bergulir pada 1 Oktober 2020.

Artinya, waktu persiapan yang dimiliki Persib tersisa dua pekan lagi.

Pelatih Persib, Robert Rene Alberts, mengatakan kalau respon para pemain selama masa persiapan cukup baik.

Sebab, Supardi Nasir dkk terus menunjukkan peningkatan performa signifikan.

Selain itu, mereka juga menunjukkan spirit dan motivasi menggebu untuk meraih hasil positif dalam kompetisi nanti.

"Kami mempunyai spirit bagus. Pemain dalam motivasi ketika liga semakin mendekat. Hal terpenting adalah pemain bisa bermain selama 90 menit karena mereka akan segera beraksi dan harus cepat melakukan recovery," kata Alberts dalam telekonferensi via Zoom, Kamis (17/9/2020).

Baca juga: Uji Tanding Persib vs Tira-Persikabo Dipastikan Batal

Alberts mengatakan akan ada dua program yang akan dijalani para pemainnya dalam dua pekan masa persiapan menghadapi lanjutan Liga 1 2020,

Program pertama adalah uji tanding.

Klub berjulukan Maung Bandung itu akan melakoni dua uji tanding pada akhir pekan ini.

Persib dijadwalkan bertemu Bandung United dan tim PON Jawa Barat (Jabar).

Skuad Persib akan dibagi dalam dua tim pada dwi uji tanding tersebut.

Satu tim akan berhadapan dengan Bandung United, sementara tim lainnya akan menjajal kekuatan tim PON Jabar.

Dua laga tersebut merupakan program pengganti dari rencana uji tanding menghadapi Tira-Persikabo yang dipastikan batal.

Semula, tim berjulukan Maung Bandung itu akan bertandang ke Bogor untuk menjajal kekuatan Tira-Persikabo, untuk kali kedua, dalam laga persahabatan.

Baca juga: Persib Ikat Pemain Muda dengan Kontrak Satu Musim

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Badminton
Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com