Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liga Inggris Siap Dilanjutkan, 5 Bintang Masih Tunggu Nasib Kontrak

Kompas.com - 16/05/2020, 22:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lima bintang Liga Inggris masih menunggu kejelasan kontrak di tengah kabar kompetisi musim 2019-2020 akan kembali dilanjutkan.

Terbaru, Pemerintah Inggris sudah memberi lampu hijau untuk Premier League melanjutkan kompetisi pada Juni 2020.

Pengumuman itu membuat Liga Inggris yang sudah ditunda sejak Maret dikabarkan akan dilanjutkan paling lambat 12 Juni 2020.

Keseriusan Premier League untuk melanjutkan dan menyelesaikan kompetisi ditunjukkan dengan merilis "Project Restart".

Project Restart adalah dokumen berisi panduan keselamatan pemain, pelatih, dan seluruh staf Liga Inggris saat kembali berlatih.

Jika dilanjutkan pertengahan Juni, Liga Inggris yang menyisakan 92 pertandingan kemungkinan akan selesai Juli atau Agustus.

Akhir kompetisi akan tergantung kepada jadwal apakah diubah untuk dipadatkan atau berjalan seperti biasa.

Baca juga: Jika Satu Pemain Liga Inggris Positif Virus Corona, Satu Skuad Karantina

Hal itu tentunya menjadi masalah karena terdapat banyak pemain yang kontraknya akan habis Juni 2020.

Status pemain yang kontraknya habis Juni 2020 tentu akan dipertanyakan jika Liga Inggris memiliki jadwal pertandingan sampai Agustus atau lebih.

Hingga saat ini, Premier League atau organisasi terkait lainnya masih belum memberikan kejelesan soal aturan kontrak pemain yang akan habis.

Sebelumnya, FIFA sudah merekomendasi seluruh tim agar memperpanjang kontrak pemain yang akan habis Juni 2020 sampai kompetisi berakhir.

Namun, rekomendasi FIFA itu juga belum mendapat respons dari tim hingga saat ini.

Berikut adalah lima pemain bintang Liga Inggris yang kontraknya akan habis tepat pada 30 Juni 2020:

 

1. David Silva / Manchester City / 34 Tahun

Meski sudah tidak muda lagi, David Silva masih menjadi andalan pelatih Pep Guardiola musim ini.

Hal itu dibuktikan dengan catatan 19 penampilan di Liga Inggris dengan sumbangan tiga gol dan tujuh assist.

David Silva yang kini berstatus kapten tim sebelumnya sudah menyatakan akan meninggalkan Man City musim depan.

"Sebenarnya Man City menawari kontrak dua tahun, tetapi saya memilih satu musim saja. Oleh karena itu, saya akan mengakhiri karier di Man City pada tahun ke-10," kata Silva dikutip dari Sky Sports.

Baca juga: Valencia Siap Memulangkan David Silva ke Mestalla

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com