Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Borneo FC Vs Persipura Jayapura, Pesut Etam Raih 3 Poin di Kandang

Kompas.com - 07/03/2020, 17:25 WIB
Farahdilla Puspa,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Borneo FC sukses meraih tiga poin di kandang saat melawan Persipura Jayapura pada pekan kedua Shopee Liga 1 2020. 

Laga Borneo FC vs Persipura Jayapura yang berlangsung di Stadion Segiri, Samarinda, Sabtu (7/3/2020), berakhir dengan skor 2-0 untuk keunggulan tuan rumah. 

Gol-gol Pesut Etam, julukan Borneo FC, dibukukan oleh Javlon Guseynov (44') dan tendangan penalti Fransisco Torres (68'). 

Baca juga: Berita Liga 1 2020, Persija Lewati Pekan Kosong dengan Uji Coba

Sementara itu, Persipura bermain dengan 10 pemain dalam laga ini usai Arthur Cunha diganjar kartu merah pada menit ke-9.

Ini adalah kemenangan pertama Borneo FC pada kompetisi Shopee Liga 1 2020

Sebelumnya, Borneo menderita kekalahan dari Persija Jakarta pada pekan pertama Shopee Liga 1 2020. 

Jalannya pertandingan

Awal babak pertama, Persipura langsung inisiatif melancarkan serangan ke lini pertahanan Borneo FC.

Pertandingan berjalan 9 menit, bek Persipura Arthur Cunha diganjar kartu merah karena terlihat sengaja menarik baju Terens Owang.

Setelah kehilangan Arthur, Persipura tampak bermain bertahan meskipun beberapa kali sempat melakukan serangan balik.

Pada menit ke-19, Borneo FC menciptakan peluang bagus lewat Fransisco Torres yang berada di depan gawang Dede Sulaiman.

Namun, Tinus Pae langsung merebut bola dan sukses menggagalkan peluang Torres untuk mencetak gol pertama bagi Borneo FC.

Persipura juga belum mampu melancarkan serangan balik dan tendangan-tendangan tepat sasaran ke gawang Borneo.

Sebaliknya, Borneo beberapa kali mendapatkan peluang ideal akan tetapi juga belum ada satu pun yang bisa berbuah gol.

Sejatinya, Diogo Campos mencetak gol bagi Borneo. Namun, wasit lebih dulu memberinya kartu kuning lantaran menghalangi kaki pemain Persipura dengan tangannya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com