Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Everton Vs Brighton, Graham Potter Akui Sudah Bermain Bagus di Goodison Park

Kompas.com - 12/01/2020, 20:10 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pelatih Brighton Hove & Albion, Graham Potter, menjelaskan situasi pascakekalahan dari Everton dalam pekan ke-22 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris.

Bertanding di Stadion Goodison Park, Sabtu (11/1/2020), laga Everton vs Brighton dimenangi oleh tuan rumah dengan skor 1-0.

Hasil kekalahan tersebut membuat The Seagulls, julukan Brighton Hove & Albion, berada di peringkat ke-14 klasemen sementara Liga Inggris dengan mengoleksi 24 poin dari 22 pertandingan.

Pasca-pertandingan, pelatih Brighton, Graham Potter mengatakan bahwa tim asuhanya sudah bermain sangat baik. Apalagi saat memasuki babak kedua.

Baca juga: Cetak 14 Gol, 3 Pesaing Vardy di Daftar Top Skor Liga Inggris

"Saya pikir kami sudah memasukkan banyak hal ke dalam permainan dan mendorong kami untuk melakukan perubahan pada babak kedua," katanya.

"Kami memiliki satu peluang yang berbahaya, tetapi kami hanya kurang memaksimalkan permainan kami," lanjutnya.

"Perbedaan kami dan Everton pada akhirnya mungkin secara kualitas. Kami memiliki beberapa peluang, tetapi kami kurang baik dan itulah bedanya," ujar Graham Potter.

Selain itu, pelatih berusia 44 tahun tersebut juga memuji penampilan Gleen Murray yang menyelamatkan gawang Mathew Ryan dari kebobolan.

Pemain yang masuk pada menit ke-73 itu melakukan penyelamatan gemilang saat kontra Everton.

"Saya melihatnya langsung penyelamatan dari Glenn dan itu merupakan penyelamatan hebat dan hampir saja mereka menambah gol, tetapi itu tidak terjadi," ucap Potter.

Baca juga: Jadwal Liga Inggris Malam Ini, Aston Villa Vs Manchester City

"Kami harus memperbaiki permainan kami, untuk dapat mengambil langkah selanjutnya sehingga kami bisa datang melawan tim-tim seperti Everton dan menang," ucapnya.

"Kami bermain melawan tim yang bagus dan manajer top," tutur Potter.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com