Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liverpool Vs Lyon, Jadwal Pertandingan dan Link Live Streaming

Kompas.com - 30/07/2019, 07:17 WIB
Jalu Wisnu Wirajati

Penulis

KOMPAS.com - Pertandingan uji coba melawan Olyimpique Lyon menjadi penutup persiapan pramusim Liverpool musim ini.

Liverpool vs Lyon akan digelar Stade de Geneve di Jenewa, Swiss, Rabu (31/7/2019) pukul 18.00 waktu setempat.

Sebelum laga Liverpool vs Lyon di Jenewa, kedua tim  mencatat tren berbeda pada uji coba pramusim sebelumnya.

Baca juga: Liverpool Vs Napoli, Insigne Gemilang, The Reds Kalah Telak

The Reds - julukan Liverpool - tak pernah menang dalam empat pertandingan pramusim di Amerika Serikat dan Skotlandia.

Seusai menang atas dua tim kasta bawah Liga Inggris, pasukan Juergen Klopp mencatatkan tiga kekalahan dan sekali hasil imbang.

Terakhir, Jordan Henderson dkk kalah telak 0-3 dari Napoli pada laga uji coba di Edinburgh, Minggu (28/7/2019).

Sementara itu, Olympique Lyon justru berhasil bangkit dari dua kekalahan pada dua uji coba pramusim di Perancis.

Baca juga: Arsenal vs Lyon, The Gunners Gagal Juara di Kandang Sendiri

Pada Emirates Cup 2019, Les Gones - julukan Lyon - menang 2-1 atas tuan rumah Arsenal, Minggu malam.

 

Firmino dan Salah gabung

Saat ini, Liverpool sudah terbang ke Perancis untuk menjalani pemusatan latihan lanjutan di Evian, sebelum laga versus Lyon.

Berbeda dengan laga-laga sebelumnya, skuad Liverpool untuk menghadapi Lyon sudah komplet.

Juergen Klopp sudah bisa menyertakan Alisson Becker, Roberto Firmino, Naby Keita, Mohamed Salah, dan Xherdan Shaqiri.

Baca juga: Salah dan Duo Brasil Segera Bergabung ke Skuad Pramusim Liverpool

Para pemain itu sempat mendapatkan dispensasi untuk tidak bergabung sejak awal pramusim karena tugas negara.

"Pemusatan latihan ini sangat penting," kata Juergen Klopp di situs web resmi klub.

"Kami akan menjalani pertandingan pada Rabu sehingga pemusatan latihan kali ini bisa digunakan untuk pembelajaran," tutur pelatih asal Jerman itu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com