Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liverpool Vs Dortmund, Kekalahan Pertama The Reds di Laga Pramusim

Kompas.com - 20/07/2019, 09:12 WIB
Faishal Raihan,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liverpool menelan kekalahan 2-3 saat menghadapi Borussia Dortmund pada laga uji coba yang dihelat di Stadion Notre Dame, Amerika Serikat, Minggu (20/7/2019) pagi WIB.

Pada laga Liverpool vs Dortmund, tiga gol Dortmund masing-masing dicetak oleh Paco Alcacer (3'), Thomas Delaney (53'), dan Jacob Bruun Larsen (58').

Sementara itu, dua gol balasan Liverpool disumbangkan oleh Harry Wilson (35'), dan Rhian Brewster (75' p)

Baca juga: Jadwal ICC 2019 dan Link Live Streaming, Malam Ini Man United Vs Inter

Laga berjalan dalam tempo yang cepat begitu peluit kick-off babak pertama dibunyikan wasit.

Alhasil, baru berjalan tiga menit sudah ada gol yang tercipta.

Borussia unggul terlebih dahulu lewat gol yang diciptakan oleh Paco Alcacer.

Skor berubah menjadi 1-0 untuk keunggulan Dortmund.

Selepas gol tersebut, Liverpool mulai gencar menggempur pertahanan Dortmund.

Baca juga: Man United Vs Inter Milan, Panggung Muka Baru di ICC 2019

Berkali-kali tusukan Harry Wilson mampu merepotkan basisan belakang Die Borussen yang dipimpin oleh Mats Hummels.

Setelah menemui sejumlah kegagalan, Harry Wilson akhirnya berhasil mencetak gol penyama kedudukan pada menit ke-34.

Skor 1-1 itu bertahan hingga turun minum.

Dortmund tampil lebih menggigit di babak kedua.

Pasukan Lucien Favre menggandakan keunggulan pada menit ke-53.

Baca juga: Man United Vs Inter Milan, Jadwal dan Live Streaming ICC 2019

Umpan tarik Thorgan Hazard diselesaikan dengan dingin oleh Thomas Delaney.

Lima menit berselang, runner-up Bundesliga 2018-2019 itu semakin menjauh menjadi setelah Jacob Bruun Larsen mencetak gol ketiga Dortmund.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com