Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video, Cristiano Ronaldo Ajak Anak Balitanya Main Bola

Kompas.com - 06/04/2019, 15:00 WIB
Alsadad Rudi,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, mengunggah sebuah video di akun Instagramnya yang memperlihatkan saat dirinya tengah mengajak salah satu anaknya, Mateo, bermain bola di dalam rumah.

Diunggah pada Jumat (5/4/2019), video tersebut sudah ditonton 14.792.277 dan mendapat 4.467.693 like hingga Sabtu (6/4/2019) siang WIB.

Dalam video tersebut, Ronaldo terdengar selalu menyemangati Mateo setiap sang kecil menendang bola.

Baca juga: Ronaldo: Hanya Zidane yang Bisa Menangani Tim dengan Cara Cerdas

Selain Mateo, dalam video yang diunggah Ronaldo juga tampak dua anak lainnya yang tampak sedang melakukan aktivitas lain.

"Blessed house," tulis Ronaldo di video tersebut.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Blessed house ??????????

A post shared by Cristiano Ronaldo (@cristiano) on Apr 5, 2019 at 9:38am PDT

Ronaldo kini sudah memiliki empat anak. Yang pertama adalah si sulung, Cristiano Jr yang kini hampir menginjak sembilan tahun.

Mateo sendiri punya saudara kembar berjenis kelamin perempuan bernama Eva Maria. Keduanya lahir pada sekitar pertengahan 2017.

Baik Cristiano Jr, Mateo, dan Eva dikabarkan lahir dari ibu pengganti (surrogate mother).

Sedangkan anak keempat Ronaldo yang berjenis kelamin perempuan lahir dari rahim kekasihnya saat ini, Georgina Rodriguez.

Anak yang lahir pada sekitar November 2017 itu diberi nama Alana Martina.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com