Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Atletico Klub Impian Morata sejak Masih Jadi Anak Gawang

Kompas.com - 29/01/2019, 09:12 WIB
Alsadad Rudi,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pemain baru Atletico Madrid, Alvaro Morata, mengaku klub barunya itu adalah klub impiannya sejak masih kecil.

Ketika itu, Morata sempat menjadi anak gawang di Stadion Vicente Calderon, kandang Atletico, sebelum pindah ke Wanda Metropolitano.

Saat diperkenalkan secara resmi sebagai pemain Atletico, Senin (28/1/2019), Morata menyatakan kebahagiaan dan kegembiraannya saat kembali ke klub pertamanya itu.

"Ada masa-masa di mana saya harus menunggu di gerbang bersama ayah saya karena sebagai anak gawang, kami harus tiba di lokasi pertandingan dua jam sebelum dimulai," kata Morata seperti dikutip dari Marca.

Baca juga: Mantan Rekan Setim di Madrid Doakan Morata Sukses di Atletico

"Saya akan menikmatinya dan menyaksikan Atletico. Setiap kali saya melihat seorang ballboy, saya melihat diri saya sendiri. Saya bermimpi suatu hari akan berada di lapangan itu," ujarnya menambahkan.

Pemain yang pernah bergabung di Juventus itu juga menyatakan kebanggaannya bisa bergabung dengan Atletico. Dia pun mengaku sudah tidak sabar berlatih dengan rekan-rekannya.

Menurut Morata, sebelum resmi pindah ke Atletico, dia juga sudah menyempatkan diri menonton pertandingan Atletico. Dia pun bertekad akan membantu Atletico meraih kemenangan demi kemenangan.

Baca juga: Atletico Madrid Siap Terima Alvaro Morata dengan Tangan Terbuka

"Saya akan memberikan segalanya untuk seragam dan klub ini," kata Morata.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com