Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Liverpool Vs PSG, Penampilan Fantastis Firmino dan Sturridge

Kompas.com - 19/09/2018, 08:08 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber OptaJoe

 

MERSEYSIDE, KOMPAS.com - Liverpool menang dramatis atas Paris Saint-Germain (PSG) pada pertandingan pertama babak penyisihan Grup C Liga Champions di Anfield Stadium pada Selasa (18/9/2018) atau Rabu dini hari WIB dengan skor akhir 3-2.

Gol Liverpool dicetak Daniel Sturridge pada menit ke-30, eksekusi penalti James Milner (36'), dan Roberto Firmino (90+2'). Sementara itu, gol PSG dicetak Thomas Meunier (40') dan Kylian Mbappe (83').

Pada laga ini, dua penyerang Liverpool menunjukkan penampilan fantastis.

Baca juga: Hasil Liga Champion, Drama 5 Gol Antarkan Liverpool Raih Kemenangan

Daniel Sturridge yang menjadi starter berhasil mencetak gol pembuka dan membuat The Reds unggul terlebih dahulu.

Lalu, Roberto Firmino yang jadi pemain pengganti berhasil mengunci kemenangan Liverpool berkat gol yang dicetaknya pada menit akhir laga.

Selain itu, penyerang PSG, Kylian Mbappe, menjadi salah satu dari sembilan pemain muda berusia di bawah 21 tahun yang berhasil mencetak gol pada penampilan ketiganya di Liga Champions.

Baca juga: Hasil Lengkap Liga Champion, Liverpool dan Inter Milan Menang Dramatis

Berikut 5 fakta pertandingan Liverpool vs PSG pada fase penyisihan Grup C Liga Champions:

3 - Kylian Mbappe menjadi salah satu dari sembilan pemain muda berusia di bawah 21 tahun yang berhasil mencetak gol pada penampilan ketiganya di Liga Champions.

4 - Daniel Sturridge ikut berkontribusi dalam gol Liverpool pada empat penampilannya di Liga Champions dengan mencatatkan dua gol dan dua assist.

11 - Hanya Cristiano Ronaldo (27 gol), Lionel Messi (20 gol), Edinson Cavani (15 gol) dan Robert Lewandowski (13 gol) yang mencetak gol lebih banyak dari Kylian Mbappe (11 gol) pada ajang Liga Champions sejak debut pertamanya pada 2016-2017.

18 - Tak ada pemain yang menyamai jumlah keterlibatan gol Roberto Firmino pada Liga Champions sejak musim 2017-2018 dengan catatan 11 gol dan 7 assist.

1961 - Liverpool sudah memenangkan enam laga awal pada ajang kompetitif untuk pertama kalinya sejak 1961-1962.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com