Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mario Gomez Kecewa Persib Gagal Menang di Markas Bali United

Kompas.com - 29/05/2018, 06:34 WIB
Dendi Ramdhani,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez, cukup kecewa dengan hasil imbang tanpa gol kontra Bali United dalam lanjutan Liga 1 di Gianyar, Bali, Minggu (27/5/2018) malam.

Menurut Gomez, Persib seharusnya bisa menang andai Ezechiel N'Douassel sukses mengeksekusi penalti.

(Baca juga: Bali United Vs Persib Bandung - Ini Man of the Match Pilihan Bobotoh)

"Menurut saya, kami memiliki kesempatan dalam pertandingan pekan kemarin. Babak pertama kami bermain bagus dan babak kedua kami dapat penalti sehingga seharusnya bisa menang," ucap Gomez saat ditemui di Bandara Husein Sastranegara Bandung, Senin (28/5/2018).

"Ketika sudah penalti, kami kehilangan pilihan untuk menang. Kalau anda menginginkan 3 poin tentu anda harus menang," tambahnya.

Selain gagal menang, Persib juga terpaksa kehilangan sejumlah pemain pilar pada saat menjamu Bhayangkara FC akhir pekan nanti. Ezechiel serta Supardi harus absen akibat akumulasi kartu kuning sedangkan Victor Igbonefo dan Febri Hariyadi dipanggil timnas.

"Dedi Kusnandar hari ini masih cedera. Kami belum tahu besok," ungkap pelatih asal Argentina ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Menarik Jerman Vs Skotlandia di Laga Pembuka Euro 2024

5 Fakta Menarik Jerman Vs Skotlandia di Laga Pembuka Euro 2024

Internasional
Kvaratskhelia Bicara Debut Timnas Georgia: Kendalikan Emosi dan Ingin Lolos Grup

Kvaratskhelia Bicara Debut Timnas Georgia: Kendalikan Emosi dan Ingin Lolos Grup

Internasional
Bayern Resmi Rekrut Bintang Timnas Jepang Hiroki Ito

Bayern Resmi Rekrut Bintang Timnas Jepang Hiroki Ito

Bundesliga
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Skotlandia di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Skotlandia di Euro 2024

Internasional
Lionel Messi Tidak Bakal Main di Olimpiade Paris: Terlalu Berat...

Lionel Messi Tidak Bakal Main di Olimpiade Paris: Terlalu Berat...

Internasional
Jadwal Euro 2024, Jerman Vs Skotlandia Main Dini Hari Nanti

Jadwal Euro 2024, Jerman Vs Skotlandia Main Dini Hari Nanti

Internasional
Virus Mengoyak Kamp Timnas Perancis Jelang Piala Eropa 2024

Virus Mengoyak Kamp Timnas Perancis Jelang Piala Eropa 2024

Internasional
Efek Rumput SUGBK ke Lutut Thom Haye Setelah Perayaan Gol

Efek Rumput SUGBK ke Lutut Thom Haye Setelah Perayaan Gol

Timnas Indonesia
Klub Cristiano Ronaldo Ingin Jadikan Virgil van Dijk Bek Termahal Dunia

Klub Cristiano Ronaldo Ingin Jadikan Virgil van Dijk Bek Termahal Dunia

Liga Lain
Italia Bawa Misi Pertahankan Gelar Euro, Beruntung Punya Spalletti

Italia Bawa Misi Pertahankan Gelar Euro, Beruntung Punya Spalletti

Liga Lain
Conor Gallagher Fokus Bela Inggris di Euro 2024, Ogah Bahas Isu Transfer

Conor Gallagher Fokus Bela Inggris di Euro 2024, Ogah Bahas Isu Transfer

Internasional
Skuad Persib Juara yang Sudah Habis Kontrak, Ciro Alves, Eks Juventus, hingga Ezra Walian

Skuad Persib Juara yang Sudah Habis Kontrak, Ciro Alves, Eks Juventus, hingga Ezra Walian

Liga Indonesia
Euro 2024: Alasan Inggris Layak Jadi Tim Unggulan, Target Juara di Jerman

Euro 2024: Alasan Inggris Layak Jadi Tim Unggulan, Target Juara di Jerman

Internasional
Fonseca Ucap Kata Pertama di AC Milan, Sepak Bola Menyerang Datang

Fonseca Ucap Kata Pertama di AC Milan, Sepak Bola Menyerang Datang

Liga Italia
Trio Timnas Indonesia Marselino, Rizky Ridho, dan Ernando Banggakan Aji Santoso

Trio Timnas Indonesia Marselino, Rizky Ridho, dan Ernando Banggakan Aji Santoso

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com