Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Undian Semifinal Liga Champions Jadi Pertanda Baik bagi Bayern

Kompas.com - 13/04/2018, 21:06 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber UEFA

MUENCHEN, KOMPAS.com - Pelatih Bayern Muenchen, Jupp Heynckes, mengungkapkan bahwa hasil undian semifinal Liga Champions kali ini mengingatkan pada saat timnya mendapat gelar treble alias tiga gelar juara bergengsi dalam satu musim. 

Hasil undian semifinal Liga Champions mempertemukan Bayern Muenchen dengan Real Madrid. Laga pertama akan digelar di Stadion Allianz Arena pada Selasa (24/4/2018).

"Saya harus mengatakan ini adalah hasil undian nan gila. Sebuah pertandingan besar, dalam sudut pandang yang positif," kata Jupp Heynckes kepada UEFA.com.

(Baca juga: Gara-gara Cristiano Ronaldo, Gelandang Bayern Muenchen Ini Lakukan Hal yang Tak Terduga Sebelumnya)

Pelatih yang akan pensiun kembali akhir musim ini mengatakan bahwa pertandingan melawan Real Madrid adalah pertanda bagus untuk timnya.

"Saya memiliki kenangan yang bagus pada musim treble kami. Kami melawan Juventus dan Barcelona di kandang pada laga pertama. Saya harap ini adalah pertanda bagus," ujar pelatih berusia 72 tahun itu.

Heynckes memang sempat pensiun seusai mengantarkan Bayern Muenchen meraih treble pada 2013. Namun, pada paruh pertama musim ini, dia kembali dihadirkan manajemen untuk mengantikan Carlo Ancelotti. 

Pada akhir musim, Heynckes akan kembali pensiun. Posisi sudah dipastikan akan digantikan oleh Niko Kovac. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com