Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Bobotoh Pasang Spanduk "Soler Out"

Kompas.com - 04/04/2018, 13:47 WIB
Dendi Ramdhani,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Spanduk bertuliskan "Soler Out There Are Still Better" dipasang sejumlah bobotoh (sebutan suporter Persib Bandung) saat sesi latihan Persib di Stadion Arcamanik, Rabu (4/4/2018) pagi, menyita perharian para pemain, jajaran pelatih Persib dan awak media.

Usut punya usut, spanduk itu dipasang oleh sejumlah bobotoh sebagai bentuk kekecewaan terhadap kinerja asisten pelatih Persib, Fernando Soler.

(Baca Juga: Begini Nasib Pertahanan Arema FC Tanpa Kurnia Meiga)

Saat dikonfirmasi para wartawan, ada beberapa poin yang membuat bobotoh kecewa dengan kinerja Soler.

Pertama, soal status Soler di tim Persib. Soler datang sebagai asisten Mario Gomez tetapi dalam daftar susunan pemain saat melawan Sriwijaya FC, dia bestatus interpreter. Ini menjadi pertanyaan bagi bobotoh soal kapasitas Soler di klub.

"Kalau Soler itu sebagai penerjemah, mending pakai penerjemah profesional saja, seperti Luis Milla di Timnas. Kalau saya baca berita ucapan Soler suka gak ngerti. Saya takutnya Gomez ngomong A, diterjemahkan Soler juga A, tetapi diterima pemain jadi B karena Soler ngomongnya gak jelas," ucap Arkan (28), seorang bobotoh, saat ditemui di Stadion Arcamanik, Rabu (4/4/2018) siang.

Arkan menambahkan, fungsi Soler sebagai sumber referensi Gomez dalam mengenal sepak bola di Indonesia pun dianggap gagal. Contohnya, kata Arkan, proses perekrutan pemain Persib musim ini sangar jauh dari memuaskan.

"Katanya Soler juga sebagai yang mengenalkan sepak bola Indonesia ke Gomez. Tapi menurut saya gagal buktinya rekrutannya gak ada yang benar," ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Final Championship Series Liga 1, 'Cocoklogi' Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Final Championship Series Liga 1, "Cocoklogi" Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Liga Indonesia
Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Badminton
Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Internasional
Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Liga Inggris
Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Internasional
Maarten Paes 'Tak Terkalahkan', 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Paes "Tak Terkalahkan", 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Badminton
Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Liga Lain
Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Liga Lain
Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Liga Lain
FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

Internasional
5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

Liga Lain
Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Liga Lain
Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com