Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Alasan Bobotoh Pasang Spanduk "Soler Out"

Usut punya usut, spanduk itu dipasang oleh sejumlah bobotoh sebagai bentuk kekecewaan terhadap kinerja asisten pelatih Persib, Fernando Soler.

Saat dikonfirmasi para wartawan, ada beberapa poin yang membuat bobotoh kecewa dengan kinerja Soler.

Pertama, soal status Soler di tim Persib. Soler datang sebagai asisten Mario Gomez tetapi dalam daftar susunan pemain saat melawan Sriwijaya FC, dia bestatus interpreter. Ini menjadi pertanyaan bagi bobotoh soal kapasitas Soler di klub.

"Kalau Soler itu sebagai penerjemah, mending pakai penerjemah profesional saja, seperti Luis Milla di Timnas. Kalau saya baca berita ucapan Soler suka gak ngerti. Saya takutnya Gomez ngomong A, diterjemahkan Soler juga A, tetapi diterima pemain jadi B karena Soler ngomongnya gak jelas," ucap Arkan (28), seorang bobotoh, saat ditemui di Stadion Arcamanik, Rabu (4/4/2018) siang.

Arkan menambahkan, fungsi Soler sebagai sumber referensi Gomez dalam mengenal sepak bola di Indonesia pun dianggap gagal. Contohnya, kata Arkan, proses perekrutan pemain Persib musim ini sangar jauh dari memuaskan.

"Katanya Soler juga sebagai yang mengenalkan sepak bola Indonesia ke Gomez. Tapi menurut saya gagal buktinya rekrutannya gak ada yang benar," ujarnya.

https://bola.kompas.com/read/2018/04/04/13472938/alasan-bobotoh-pasang-spanduk-soler-out

Terkini Lainnya

Zvonimir Boban Bahas Realita Menyakitkan Level Timnas Italia

Zvonimir Boban Bahas Realita Menyakitkan Level Timnas Italia

Internasional
Pengakuan Harry Kane Terkait Timnas Inggris di Piala Eropa 2024

Pengakuan Harry Kane Terkait Timnas Inggris di Piala Eropa 2024

Internasional
Jelang Indonesia vs Filipina: Catatan Garuda Asia, Keyakinan Evandra di Lini Tengah

Jelang Indonesia vs Filipina: Catatan Garuda Asia, Keyakinan Evandra di Lini Tengah

Timnas Indonesia
Fan Zone Stuttgart, Penuh Hiburan dan Mengutamakan Kenyamanan

Fan Zone Stuttgart, Penuh Hiburan dan Mengutamakan Kenyamanan

Internasional
Marvo van Basten Kritik Aturan Offside Terkait Gol Romelu Lukaku

Marvo van Basten Kritik Aturan Offside Terkait Gol Romelu Lukaku

Internasional
Milomir Seslija Isi Jeda Waktu dengan Menonton Laga-laga Piala Eropa

Milomir Seslija Isi Jeda Waktu dengan Menonton Laga-laga Piala Eropa

Internasional
Tujuh Penyusup Masuk ke Lapangan: Bernardo Silva Santai, Martinez Meradang

Tujuh Penyusup Masuk ke Lapangan: Bernardo Silva Santai, Martinez Meradang

Internasional
Spanyol Siap Hadapi Kemungkinan Lawan Jerman di 8 Besar Euro 2024

Spanyol Siap Hadapi Kemungkinan Lawan Jerman di 8 Besar Euro 2024

Internasional
Euro 2024: Usai Bantu Belgia Menang, De Bruyne Enggan Bahas Pensiun

Euro 2024: Usai Bantu Belgia Menang, De Bruyne Enggan Bahas Pensiun

Internasional
PSBS Tak Gentar Lawan Persib pada Laga Pembuka Liga 1 2024-2025

PSBS Tak Gentar Lawan Persib pada Laga Pembuka Liga 1 2024-2025

Liga Indonesia
Kroasia Vs Italia: Bojan Hodak Bicara Serangan kepada Pelatih Vatreni

Kroasia Vs Italia: Bojan Hodak Bicara Serangan kepada Pelatih Vatreni

Internasional
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Swiss Vs Jerman di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Swiss Vs Jerman di Euro 2024

Internasional
Skotlandia Vs Hongaria: Pembuktian Mentalitas Tartan Army

Skotlandia Vs Hongaria: Pembuktian Mentalitas Tartan Army

Internasional
Arthur Irawan Bahas Euro 2024: Jerman Main Bagus, Spanyol Luar Biasa

Arthur Irawan Bahas Euro 2024: Jerman Main Bagus, Spanyol Luar Biasa

Internasional
Bruno Fernandes Memuja Assist Ronaldo, Arti dari Sebuah Kemurahan Hati

Bruno Fernandes Memuja Assist Ronaldo, Arti dari Sebuah Kemurahan Hati

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke