Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Direktur Utama Persija Bicara soal Sponsor untuk Musim 2018

Kompas.com - 28/12/2017, 16:24 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Direktur Utama Persija Jakarta, Gede Widiade, mengatakan bahwa ada dua perusahaan yang akan menjadi sponsor klub berjulukan Macan Kemayoran itu untuk musim 2018. 

Akan tetapi, Gede Widiade tidak mau menyebutkan perusahaan apa yang akan menjadi sponsor Persija.

Salah satu sponsor itu dikatakan Gede merupakan perusahaan yang musim lalu mendukung Persija.

Pada musim 2017, ada dua perusahaan yang menempel di bagian depan jersey Persija, yakni TOA dan Go-Jek.

Baca juga : Persija Resmi Rekrut Marko Simic, Striker Asal Kroasia

Dalam waktu dekat, manajemen Persija akan segera mengumumkan kerja sama dengan perusahaan tersebut.

"Ada dua yang saat ini sedang dibahas untuk sponsor di depan jersey. Salah satunya sponsor yang lama dan satu lagi akan diputuskan pada 29 Desember 2017," kata Gede.

"Yang satu sponsor dari multinasional, lalu satu lagi berasal dari Jakarta," ucapnya menambahkan.

Persija kedatangan tiga pemain baru. Mereka adalah, Valentino Telaubun, Ahmad Syaifullah, dan Arthur Bonai.MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM Persija kedatangan tiga pemain baru. Mereka adalah, Valentino Telaubun, Ahmad Syaifullah, dan Arthur Bonai.

Tulisan dari nama kedua perusahaan itu tidak bisa bersamaan akan "menempel" di bagian depan jersey Persija untuk Piala AFC 2018.

Sebab, ada peraturan hanya satu sponsor yang boleh terpampang di bagian depan jersey setiap klub.

Gede belum bisa menentukan salah satu dari dua sponsor itu yang akan mendukung penuh langkah Persija.

Sebab, dia harus melihat terlebih dahulu nominal yang dikeluarkan sponsor tersebut.

"Nanti saya pilih satu karena hanya boleh satu di Piala AFC," kata Gede. (Mochamad Hary Prasetya)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com